Kapolsek Anyar Berikan Sosialisasi Kepada Siswa Kampus Politeknik Petro Kimia

Salah satu upaya memelihara Kamtibmas yang dilakukan Polri dan Sebagai bentuk mendukung Program Quick Wins Presisi Polri saat ini Kapolsek Anyar bertatap muka dengan Direktur Politeknik Petro Kimia Desa Cikoneng Kec. Anyar, Kamis (18/09).

Kapolres Cilegon Polda Banten AKBP Dr. Martua Raja Taripar Laut Silitonga melalui Kapolsek Anyar Polres Cilegon Polda Banten IPTU Iwan Sofiyan menerangkan dalam menjaga Harkamtibmas dan Problem solving dilaksanakan dan dilaporkan secara berkesinambungan dan sebagai bentuk mendukung Program Quick Wins Presisi Polri

Dalam kesempatan ini Kapolsek Anyar Polres Cilegon Polda Banten IPTU Iwan Sofiyan Lakukan sosialisasi terkait keamanan Kamtibmas kepada Siswa Baru Kampus Politeknik Petro Kimia Desa Cikoneng Kecamatan Anyar.

Dari tempat yang lain Kapolsek Anyar Polres Cilegon Polda Banten mengatakan pemaparannya menyampaikan bahwa mahasiswa sebagai generasi muda dan calon pemimpin bangsa, memiliki tanggung jawab moral untuk menjaga keamanan lingkungan, menjauhi penyalahgunaan narkoba, perundungan (bullying), tawuran, serta tindakan kriminal lainnya,”ujar Kapolsek

About Admin Tribratanews

Check Also

Cek Pertumbuhan Jagung, Brigadir Chaeruman dan Brigadir Bagus Polsek Bojonegara Turun Ke Ladang Bersama Petani Dukung Swasembada Pangan

Cilegon || Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan Kanit Binmas dan Bhabinkamtibmas Polsek Bojonegara Polres …