Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Laksanakan Giat Monitoring Pengecekan BBM Subsidi di SPBU Cijoro Pasir

Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Laksanakan Giat Monitoring Pengecekan BBM Subsidi di SPBU Cijoro Pasir

LEBAK – Anggota Polsek Rangkasbitung, BRIPKA Juremi, melaksanakan giat penyuluhan Kamtibmas sekaligus monitoring ke SPBU di Wilayah Kelurahan Cijoro Pasir, Kecamatan Rangkasbitung, Kabupaten Lebak.Rabu (10/8/2022)

Kapolres Lebak AKBP Wiwin Setiawan S.I.K.,M.H melalui Kapolsek Rangkasbitung AKP Pipih Iwan Hermansyah.SH, mengatakan, untuk menindak lanjuti perintah pimpinan dalam hal ini Kapolres Lebak, perintahkan anggota Polsek Rangkasbitung untuk melakukan pengawasan dan pengecekan terkait ketersediaan BBM, di SPBU Wilayah Hukum Polsek Rangkaabitung.

“Hari ini anggota kami dari Polsek Rangkasbitung melakukan pengawasan dan pengecekan ketersediaan BBM,sekaligus memberikan edukasi Kamtibmas, sementara ketersediaan BBM di SPBU Wilayah Hukum Polsek Rangkasbitung masih relatif aman, belum ada kelangkaan maupun antrean kendaraan pada saat pengisian BBM.Adapun hasil pantauan stok BBM hari ini di SPBU Cijoro Pasir.Bio Solar. 0 L, Pertalite. 10.000 L, Pertamax. 1700 L dan Pertamina Dex. 2035 L.”, tutur Kapolsek Rangkasbitung Polsek Rangkasbirung.

About admin _

Check Also

Personil Kskp Merak Melaksanakan Sispam Mako

Cilegon – Personel piket jaga Polsek Kskp Merak Polres Cilgon Polda Banten melaksanakan siaga 1 …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *