Bhabinkamtibmas Polsek Cirinten Polres Lebak Temui Warga Desa Cirinten


Bhabinkamtibmas Polsek Cirinten Polres Lebak Brigadir Fahmi Kabupaten Lebak. Sabtu (15/03/2025).

Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Herfio Zaki,.S.I.K, M.H,melalui Kapolsek Cirinten IPTU AGUS SURYADI, mengatakan.

“Bhabinkamtibmas Polsek Cirinten, menyempatkan diri untuk bersilaturahami dan Sambang kepada warga masyarakat di Desa Cirinten, memberikan arahan dan edukasi kamtibmas agar senantiasa menjaga kondusifitas dan keamanan dilingkungannya masing-masing.

“Selain itu kita juga menampung informasi dari warga masyarakat, terkait kamtibmas di lingkungan warga masyarakat di wilayah Desa Cirinten ,Kecamatan Cirinten,”ujar Kapolsek Cirinten.

About Admin Tribratanews

Check Also

Bhayangkari Cabang Serang Bagikan Takjil Pada Pengojek Pangkalan

Semangat berbagi di bulan suci Ramadhan ditampilkan Pengurus dan anggota Bhayangkari Cabang Serang dengan membagikan …