Bidpropam Polda Banten Bersama Perwira Pengawas Mengecek Rutan


Serang – Kasubbid Provos Bidpropam Kompol Feby Harianto ia idampingi oleh Perwira pengawas Kompol H. Zaenal Arifin melaksanakan pengecekan Rutan Polda Banten pada Jum’at.(11/3)

Subbid Provos Bidpropam Polda Banten Kompol Feby Harianto dan anggota beserta Pamenwas melaksanakan pengecekan terhadap petugas jaga tahanan dari Direktorat Tahti Polda Banten berupa, buku mutasi, ruangan tahanan, para tahanan, yang berada di Rutan Polda Banten” ujar Feby Harianto

Adapun Pamenwas Akbp H. Zaenal Arifin mengatakan dalam pengecekan tersebut “guna mencegah terjadinya hal yang tidak diinginkan dan personel Provos bersama Melaksanakan Pengecekan Rutan Polda Banten yang didalam nya terdapat Tahanan berjumlah 50 Orang, terdiri dari Pria 47 Orang, dan Wanita 3 Orang, dalam keadaan sehat” Ucap H. Zaenal Arifin


Selanjutnya Kasubbid Provos Bidpropam Polda Banten Kompol Feby Harianto mengatakan “Dalam hal ini pengecekan Rutan sangat penting karena agar tamaupun selalu dalam pengawasan petugas Rutan maupun personel Provos Bidpropam Polda Banten sehingga terciptanya keamanan yang kondusif di Rutan Polda Banten,” Tutup Feby Harianto

About admin _

Check Also

Polsek cilegon cegah preentif dengan himbauan antisipasi curanmor

Polda Banten –  Dalam Rangka Ciptakan situasi kamtibmas kondusif Polsek Cilegon laksanakan himbauan kamtibmas kepada …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *