Tangerang – Biro Perencanaan Umum dan Anggaran (Rorena) Polda Banten melaksanakan supervisi anggaran belanja barang tahun 2022 di Polresta Tangerang pada Kamis (23/6/2022). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kepala Bagian Pengendalian Program Anggaran (Kabagdalprogar) Rorena Polda Banten AKBP Puji Winarno bersama para staf Bagdalprogar. Karo Rena Polda Banten Kombes Pol …
Read More »Polres Pandeglang Tanam 5000 Pohon Dalam Rangka HUT Bhayangkara
Dalam rangka memperingati HUT Bhayangkara ke-76 Polres Pandeglang menggelar penanaman lima ribu pohon di lingkungan CAS Waterpark dan beberapa tempat di Pandeglang pada Kamis (23/6/2022). Kegiatan penanaman pohon ini di hadiri oleh Kapolres Pandeglang AKBP Belny Warlansyah, Wakapolres Pandeglang Kompol Andi Swandi, para pejabat utama dan personil Polres Pandeglang Kapolres …
Read More »Curiga Mondar Mandir di Pom Bensin, Dua Pengedar Sabu Ditangkap Polres Serang
Seorang pedagang ikan di Kecamatan Cikeusal Kabupaten Serang diamankan personel Satresnarkoba Polres Serang di area SPBU Cimiung tepatnya di Jalan Raya Serang – Jakarta, Kecamatan Ciruas, Kabupaten Serang. Pedagang ikan LI alias Awek (32) ditangkap bersama DE (27) rekannya yang masih satu kampung usai memungut sabu yang di pesannya pada …
Read More »Begini Analisa dan Evaluasi Operasi Patuh Maung 2022 di Hari ke-9
Serang, –Dirlantas Polda Banten Kombes Pol Budi Mulyanto menyampaikan analisa dan evaluasi tentang Operasi Patuh Maung 2022 yang dimulai sejak 13 Juni hingga 26 Juni 2022, dilaksanakan serentak di Polda dan jajaran, berlangsung selama 14 hari dan hari ini memasuki hari ke-9. Operasi Patuh Maung ini mendominasi terhadap 7 prioritas …
Read More »Biro Rena Polda Banten Gelar Supervisi Anggaran Belanja Barang Tahun 2022
Tangerang_Bhayangkarapos.com Biro Perencanaan Umum dan Anggaran (Rorena) Polda Banten melaksanakan supervisi anggaran belanja barang tahun 2022 di Polresta Tangerang pada Kamis (23/06). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kepala Bagian Pengendalian Program Anggaran (Kabagdalprogar) Rorena Polda Banten AKBP Puji Winarno bersama para staf Bagdalprogar. Karo Rena Polda Banten Kombes Pol Wingky Adhityo …
Read More »Kapolda Banten Terima Kunjungan Silaturahmi Direktur Utama ASDP
Serang – Kapolda Banten Irjen Pol Prof. Dr. Rudy Heriyanto didampingi Karoops Polda Banten Amiludin Roemtaat dan Dirlantas Polda Banten Budi Mulyanto menerima kunjungan silaturahmi Direktur Utama Angkutan Sungai, Danau Dan Penyebrangan (Dirut ASDP) Ira Puspadewi di ruang kerja Kapolda Banten pada Kamis (23/06) sekitar pukul 10.00 Wib. Pada pertemuan …
Read More »Jelang Hari Bhayangkara, Polri Gelar Nusantara Gemilang
Jakarta – Polri menggelar kegiatan Nusantara Gemilang dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-76 pada 1 Juli 2022 mendatang. Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo mengungkapkan bahwa, acara ini menggelar perlombaan pentas seni budaya yang multikultural menjadi ajang untuk membangun kebersamaan, keberbauran dan keakraban. “Untuk menunjukan kebersamaan, keberbauran dan keakraban ini …
Read More »Gelar Apresiasi ‘Setapak Perubahan Polri’, Kapolri: Bentuk Dukungan Masyarakat Agar Polri Lebih Baik Lagi
Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menghadiri malam apresiasi kreasi ‘Setapak Perubahan Polri’ di Gedung Tribrata, Jakarta Selatan, Rabu (22/6/2022) malam. Kegiatan ini masih dalam rangkaian memperingati Hari Bhayangkara ke-76 pada 1 Juli mendatang. “Malam ini saya tentunya sangat mengapresiasi kepada seluruh masyarakat, khususnya teman-teman dan adik-adik, yang dalam …
Read More »Pertamina Apresiasi Kepolisian Banten Ungkap Praktek Curang SPBU di Kibin Serang
PT Pertamina (Persero) melalui Pertamina Patra Niaga Subholding Regional Jawa Bagian Barat memberikan sanksi penutupan SPBU selama 6 bulan terhadap Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) 3442117 Gorda di Kibin, Kabupaten Serang yang melakukan kecurangan dengan memodifikasi mesin dispenser. Sanksi tersebut diberikan karena ditemukan adanya kegiatan penjualan BBM dengan cara …
Read More »Dua Warga Jateng Raih Juara Pertama Dalam Lomba Blog dan Vlog Setapak Perubahan Polri
Dua wanita asal Grobogan dan Pekalongan yang mewakili Polda Jateng berhasil meraih juara pertama dalam lomba kreasi ‘Setapak Perubahan Polri’. Dua peserta yang berhasil membanggakan Jateng itu adalah Briptu Sefin Anggi Riyantika, Polwan asal Polres Grobogan dan dan Nurul mutiara, seorang penulis dari Kota Pekalongan. Briptu Sefin meraih juara 1 …
Read More »