Cilegon – Guna menciptakan situasi kondusif, personel Ditpamobvit Polda Banten yang dipimpin Kompol Nono Karsono lakukan patroli kawasan PT Indonesia Power Suralaya Unit 1-7. pada Kamis (12/05).“Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan situasi dan kondisi sektor industri salah satunya PT Indonesia Power Suralaya Unit 1-7 yang merupakan perusahaan pembangkit Listrik Jawa-Bali,” …
Read More »Biroops Polda Banten Laksanakan Rapat Koordinasi Eksternal Pembahasan Perjanjian Kerja Sama
Serang, Biro Operasi Polda Banten laksanakan Rapat Koordinasi Eksternal tentang pembahasan Perjanjian Kerja Sama (PKS) antara Polda Banten dengan PT Dwiputra Selaras Konsultama terkait pelayanan pengujian psikologi bagi pemohon Surat Izin Mengemudi (SIM) yang dilaksanakan di Ruang Crisis Center Biro Operasi Polda Banten pada Kamis (12/05). Adapun pejabat yang hadir …
Read More »Berikan Arahan, Kabagbinopsnal Ditbinmas Polda Banten Pimpin Apel Pagi
Serang – Kabagbinops Ditbinmas Polda Banten AKBP Sutrisno memberikan arahan Apel Pagi kepada personel Ditbinmas Polda Banten pada Kamis (12/05) bertempat di Lapangan Helipad Polda Banten.Dalam arahannya, Sutrisno menyampaikan terkait perlengkapan perorangan Polri“Bahwa perlengkapan perorangan Polri yang selanjutnya disebut dengan Kapor Polri adalah pakaian seragam dinas dan atribut serta kelengkapannya …
Read More »Cek Piket Personel Satbrimob Polda Banten di Rumah Dinas Kapolda
Serang – Terkait dengan perkembangan tindak pidana terorisme saat ini, Detasemen Gegana Satbrimob Polda Banten melaksanakan piket jaga di rumah dinas Kapolda dan Wakapolda Banten pada Rabu (11/05) malam.Menyikapi hal itu Perwira Pengawas (Pawas) Kasi Provos Satbrimob Polda Banten IPTU Ade Firman Nugraha melaksanakan pengecekan terhadap personel yang melaksanakan tugas …
Read More »Pawas Bidpropam Polda Banten Bersama Pamenwas Cek Rumah Tahanan dan Apel Malam
Serang – Perwira Pengawas (Pawas) Bidpropam dan personel Subbid Provos Bidpropam Polda Banten bersama Perwira Menengah Pengawas (Pamenwas) melaksanakan pengecekan Rutan (Rumah Tahanan) Polda Banten pada Kamis (12/05). Pengecekan dilakukan oleh Pawas Bidpropam Polda Banten Iptu Suhandik dan Pamenwas Polda Banten Akbp Sukirno, beserta seluruh personel piket siaga Polda Banten. Saat …
Read More »Jaga Kebugaran Fisik, Personel Ditsamapta Polda Banten Laksanakan Olahraga Pagi
Serang – Guna menjaga stamina dan fisik tetap prima, sehat dan bugar personel Ditsamapta Polda Banten melaksanakan Pembinaan Fisik (Binsik) dengan berolahraga di Lapangan Rusun Dalmas pada Kamis (12/05). Pembinaan fisik pagi diawali dengan pemanasan yang dipimpin langsung oleh Ipda Hari kemudian dilanjutkan dengan kegiatan Binsik lari pagi mengelilingi Polda …
Read More »Wakapolda Banten Hadiri Pelantikan Sekda Banten Sebagai Pelaksana Jabatan Gubernur Banten
Jakarta-Wakapolda Banten Brigjen Pol Drs. Ery Nursatari menghadiri pelantikan Sekertaris Daerah (Sekda) Provinsi Banten Al Muktabar sebagai Pelaksana Jabatan (PJ) Gubernur Banten pada Kamis (12/05).Turut hadir dalam kegiatan ini, Danrem 064/MY Brigjen TNI Yunianto bersama Kajati Banten Leonard Eben Ezer Simanjuntak dan Ketua DPRD Provinsi Banten Andra Soni.Gubenur Banten Wahidin …
Read More »SPN Polda Banten Gelar Apel Pagi Personel dan Pengasuh
Pandeglang – Personel SPN Polda Banten melaksanakan kegiatan rutin yakni apel pagi dalam rangka pengecekan kedisiplinan para personel yang dilaksanakan di lapangan apel SPN Polda Banten pada Kamis (12/05).Apel pagi adalah sebuah kewajiban dan keharusan yang harus dijalankan sebagai anggota Polri. ”Apel merupakan sebuah kegiatan untuk melihat kekuatan personel dan …
Read More »Propam Polda Banten Mengawasi Kegiatan Pelaksanaan Apel Malam
Serang – Dalam menegakkan kedisiplinan Bidpropam Polda Banten melaksanakan pengawasan kegiatan pelaksanaan Apel malam Para Petugas Piket oleh Pamenwas dilanjukan Pengecekan Rutan di Mapolda Banten pada Selasa (11/05). Pengawasan dilaksanakan oleh Perwira piket Bidpropam Iptu Deni yang melakukan Pengawasan dan Pengamanan terhadap anggota Polri yang bertugas piket siaga. Saat ditemui …
Read More »Pastikan Aman, Personel Bidpropam Kontrol Pintu Masuk Polda Banten
Serang – Bidpropam Polda Banten melakukan pengawasan Sistem Pengamanan Markas Komando (Sispam Mako) Polda Banten yang dilaksanakan oleh personel Yanma Polda Banten yang menjaga di pintu gerbang Polda Banten pada Kamis (12/05). Pengawasaan Sispam Mako dipimpin oleh Piket Subid Provost Polda Banten Aipda Agustinus Siagian bersama tiga personel Provost. Kabid …
Read More »