Lapor Polisi

Pastikan Arus Mudik Lancar, Kapolda Banten Cek Dermaga 6 Eksekutif Pelabuhan Merak

Merak-Pantau situasi arus mudik, Kapolda Banten Irjen Pol Prof. Dr. Rudy Heriyanto bersama Pejabat Utama Polda Banten meninjau langsung Dermaga 6 Eksekutif Pelabuhan Merak pada Sabtu (15/04) malam. Dalam kesempatan ini Kapolda secara langsung berkomunikasi dengan para pemudik. Kapolda juga turut melakukan pengecekan di loket pejalan kaki dan masuk ke …

Read More »

Wasekjen LKN Suryadi : Pertinggi Rasa Malu, “Kasus Buni” Tak Boleh Ada Lagi

Jakarta – Masyarakat, sekolah, dan pemerintah harus bersatu dalam “ketersinggung positif” sehingga tidak ada lagi Buni-Buni lain yang terpaksa tidak sekolah atau tidak bisa ikut ujian hanya karena tak mampu bayar uang sekolah. Wasekjen Lembaga Kebudayaan Nasional (LKN), Suryadi, M.Si di Jakarta, Sabtu (15/4/23) berkeyakinan, kasus Buni, siswa SMK “IM” …

Read More »

Lemkapi Apresiasi Kapolda Banten Usai Beri Bantuan Kepada Siswa SMK yang Sempat Terhambat Ujian

Serang – Lembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia (Lemkapi) mengapresiasi langkah Kapolda Banten Irjen Pol Pol Prof. Dr. Rudy Heriyanto yang telah memberikan bantuan kepada siswa Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) bernama Buni Alaras yang sempat terhambat tidak dapat mengikuti ujian karena memiliki tunggakan sekolah. Direktur eksekutif Lemkapi Dr. Edi Hasibuan memuji …

Read More »

Kapolda Banten Cek Jalur Mudik Sepeda Motor di Pelabuhan Ciwandan

Cilegon – Menghadapi arus mudik lebaran 1444 H, Kapolda Banten melakukan pengecekan jalur untuk pengemudi kendaraan bermotor dipelabuhan Ciwandan pada Kamis (13/04). Kegiatan dipimpin Kapolda Banten Irjen Pol Prof. Dr. Rudy Heriyanto didampingi Wakapolda Banten Brigjen Pol M. Sabilul Alif, PJ Gubernur Al-Muktabar, Danrem 064/MY Brigjen TNI Tatang Subarna, Danlanal …

Read More »

Antisipasi Penumpukan Kendaraan, Polda Banten Siapkan Pelabuhan Ciwandan dan Merak pada Arus Mudik Lebaran 2023

Serang – Mengahadapi arus mudik lebaran 2023, Polda Banten siapkan dua pelabuhan yang dioperasikan dalam mengantisipasi penumpukan kendaraan dan strategi Delaying sistem di dua rest area. Karo Ops Polda Banten Kombes Pol Dedi Suhartono mengatakan bahwa terdapat dua pelabuhan yang dioperasikan dalam mudik tahun ini. “Terdapat dua pelabuhan yang dioperasikan …

Read More »

Penemuan Mayat di Lebak, Kapolsek Muncang Polres Lebak Datangi TKP

Lebak – Pasca adanya laporan warga terkait penemuan mayat di area persawahan Blok Kadu Bubur Kampung Lebak Sawah Desa Tanjungwangi Kecamatan Muncang Kabupaten Lebak, Kapolsek Muncang AKP Jajang Junaedi bersama anggota Polsek Muncang merespon cepat dan mendatangi Tepat Kejadian Perkara (TKP) pada Rabu (29/03). Kemudian Jajang menjelaskan terkait kronologis penemuan mayat …

Read More »

Diduga Hendak Tawuran, Polsek Warunggunung Polres Lebak Amankan Sekelompok Pelajar SMP

Lebak – Diduga Hendak Tawuran, personel Polsek Warunggunung Polres Lebak berhasil mengamankan sejumlah pelajar SMP di wilayah Kecamatan Warunggunung Kabupaten Lebak. Sebanyak 26 pelajar itu diamankan dan dibawa ke Polsek Warunggunung untuk dimintai keterangan. “Alhamdulillah berkat kesiapsiagaan anggota di lapangan, kami berhasil melakukan pencegahan aksi tawuran antar pelajar di Wilayah …

Read More »

Polri Raih Penghargaan dari Kementerian Hukum dan Hak Azasi Manusia

Dinilai Responsif, Polri Dapat Penghargaan dari Kemenkumham Lembaga Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) kembali menoreh penghargaan. Kali ini penghargaan diraih dari Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham). Polri diberikan penghargaan karena dinilai responsif terhadap tindak lanjut rekomendasi dugaan pelanggaran HAM dan diberikan langsung Wakil Presiden Ma’ruf Amin dan Menteri …

Read More »

Perkosa Keponakan, Seorang Paman Dibekuk Polsek Kresek Polresta Tangerang

Tangerang – Seorang pria berinisial SA (28) ditangkap Polsek Kresek Polresta Tangerang Polda Banten. Penyebabnya SA (28) diduga melakukan pemerkosaan kepada anak di bawah umur berusia 16 tahun. Ironisnya, korban merupakan keponakannya sendiri. Kapolresta Tangerang Kombes Pol Raden Romdhon Natakusuma mengatakan, peristiwa itu terjadi di rumah tersangka di wilayah Kecamatan …

Read More »

Tak Lelah Membina Anggota, Kabagops Rutin Berikan Tausyiah Usai Shalat Dhuhur

Pandeglang – Tak kenal lelah membina anggota, itulah yang di lakukan Kabagops Polres Pandeglang Kompol Yogie Roozandi setiap usai shalat dzuhur berjamaah, beliau rutin sampaikan tausiah kepada anggota, kegiatan tersebut dilaksanakan di Musholla As-Sofwan Polres Pandeglang pada Selasa, (26/07/2022) Kabagops rutin menyampaikan tausiah berupa Hadist Rasulullah Saw guna meningkatkan Iman …

Read More »