Ciptakan Kelancaran Saat Arus Balik, Personel Ditsamapta Polda Banten Lakukan Pengaturan Lalu Lintas

Cilegon – Guna memberikan kelancaran lalu lintas saat arus balik, personel Ditsamapta Polda Banten melakukan pengaturan lalu lintas di sepanjang jalan gerbang Tol Merak pada Sabtu (07/05).Dirsamapta Polda Banten Kombes Pol Murwoto mengatakan bahwa pengaturan lalu lintas ini rutin dilakukan. “Kegiatan pengaturan arus lalu lintas dan menyeberangkan warga masyarakat merupakan …

Read More »

Pastikan Pengamanan Terkendali, Personel Ditpolairud Polda Banten Tinjau Langsung Lokasi Wisata Anyer

Cilegon – Dalam rangka memastikan pengamanan selama Operasi Ketupat Maung 2022 di pantai wisata, personel Ditpolairud Polda Banten tinjau langsung ke berbagai tempat pada Sabtu (07/05).Peninjauan tersebut dilakukan di pantai wisata seperti Pantai Bandulu, Jayakarta, Marbella, Pondok Layung, Nuansa Bali. “Hari ini personel Ditpolairud Polda Banten memastikan pengamanan kepada masyarakat …

Read More »

Pastikan Petugas Pospam Lebaran Sehat, Biddokes Polda Banten Laksanakan Patroli dan Layanan Kesehatan

Serang- Guna mendukung kelancara  Operasi Ketupat Maung 2022 Biddokes Polda Banten melaksanakan patroli pelayanan kesehatan kepada personel yang melaksankan pengamanan di Pospam yang ada di wilayah hukum Polda Banten pada Sabtu (07/05). Kegiatan patroli pelayanan kesehatan dipimpin oleh dr Gerasimos dan personel Biddokes Polda Banten dengan menggunakan mobil ambulans dengan …

Read More »

Personel Ditsamapta Polda Banten Berikan Bantuan Kepada Pengendara Yang Mogok

Merak – Personel Ditsamapta Polda Banten memberikan bantuan kepada masyarakat yang mengalami mogok pada Sabtu (07/05).Hal tersebut dikatakan oleh Dirsamapta Polda Banten Kombes Pol Murwoto. “Ya benar, personel Ditsamapta Polda Banten melakukan perbantuan kepada pemudik yang mengalami mogok kendaraan di Pelabuhan Merak,” ucapnya.Di bawah pimpinan Ipda Turip selaku perwira pengendali …

Read More »