|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,KOTA SERANG – Menyikapi perkembangan penyebaran virus Corona dalam fase Adaptasi Kebiasaan Baru, Kepolisian Daerah (Polda) Banten dan Jajaran terus melakukan berbagai upaya untuk meminimalisir penyebaran virus tersebut. Kapolda Banten Irjen Pol Drs. Fiandar mengatakan ditengah situasi pandemi Covid-19 sekarang ini, Pemerintah, TNI dan Polri terus melakukan …
Read More »29 Tahun Mengabdi, Alumni Akpol Angkatan 91 Gelar Baksos di Kabupaten Lebak dan Kabupaten Pandeglang
|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,PANDEGLANG – Sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat di tengah pandemi Covid-19, Alumni Akpol Angkatan 91 Batalyon Bhara Daksa melaksanakan Bakti Sosial (Baksos) di Kabupaten Pandeglang dan Kabupaten Lebak. Dan bakti sosial kali ini sekaligus memperingati ke 29 tahun pengabdian Alumni Akpol Angkatan 91 Batalyon Bhara Daksa di …
Read More »Cegah Penyebaran Covid-19 di Masa AKB, Personel Ditbinmas Polda Banten Cek Protokol Kesehatan di Restauran Cepat Saji
|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,CILEGON – Cegah Penyebaran Covid-19 di masa Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB), personel Ditbinmas Polda Banten cek protokol kesehatan di restauran cepat saji KFC di Kota Cilegon. Personel Ditbinmas Polda Banten yang bertugas dalam pengecekan protokol kesehatan tersebut ialah AKBP Asep Effendi, Ipda Agus H, Bripka Susillo S, …
Read More »Cegah premanisme di Masyarakat, Personel Ditsamapta Polda Banten patroli Quick Wins Program 3
|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,SERANG – Personel Dit Samapta Polda Banten melaksanakan patroli Quick Wins Program 3 yaitu memerangi premanisme dengan melakukan Patroli Dialogis guna memberikan rasa aman kepada masyarakat. Patroli dialogis ini dilakukan di Wilayah hukum Polres Cilegon dan sepanjang ruas jalan protokol Kota cilegon yang bertujuan untuk mencegah aksi …
Read More »Ditsamapta Polda Banten Patroli Himbau pengunjung wisata untuk Terapkan Protokol Kesehatan
|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,Serang – Dalam rangka Ops Aman Nusa ll Kalimaya 2020 Satgas 2 Pencegahan Penyebaran Virus Covid – 19 Ditsamapta Polda Banten lakukan Patroli di wilayah Hukum Polda Banten, yaitu Pantai Gope Karang Antu, Pasar Ikan Karang Antu, dan Banten Lama, Sabtu (25/ 7/ 2020) Pukul 11.00 Wib …
Read More »Berikan Rasa Aman Pada Warga, Den Gegana Sat Brimob Polda Banten Semprotkan Disinfektan di Perumahan Taman Pesona
|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,KOTA SERANG – Sejak pandemi Covid-19 mewabah di berbagai dunia termasuk Indonesia, seluruh personil Polri dikerahkan untuk melakukan berbagai upaya, baik itu preemtif maupun preventif. Kapolda Banten Irjen Pol Drs. Fiandar kepada awak media mengatakan bahwa Polda Banten terus melakukan kegiatan penyemprotan disinfektan sebagai upaya untuk meminimalisir …
Read More »503 Pelanggar Lalu Lintas Di Tilang Di Hari Ke 3 Ops Patuh Kalimaya 2020
|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,SERANG – Kepolisian Daerah (Polda) Banten telah menggelar Operasi Patuh Kalimaya 2020 yang mana saat ini sudah memasuki hari ke 3. Sabtu (25/7/2020) Kapolda Banten Irjen Pol. Drs. Fiandar kepada awak media menyampaikan kegiatan Ops Patuh Kalimaya 2020 di laksanakan secara serentak di jajaran Polda seluruh Indonesia. …
Read More »Cegah Penyebaran Covid-19, Personel Ditbinmas Polda Banten Cek Protokol Kesehatan di Mall Ramayana Cilegon
|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, CILEGON – Di masa Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB), Personel Ditbinmas Polda Banten rutin melaksanakan pengecekan protokol kesehatan di tempat-tempat umum di wilayah hukum Polda Banten. Kali ini personel Ditbinmas Polda Banten melakukan pengecekan protokol kesehatan di Mall Ramayana Kota Cilegon Provinsi Banten. Sabtu, (25/07/2020). Saat ditemui, Kapolda …
Read More »Alumni Akabri 89, Kembali Gelar Baksos Sambil Sepeda Ceria di Serang Banten
|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, Serang, Banten | Akabri 89 (Alumni Akademi TNI dan Polri lulusan 1989) kembali melakukan aksi bakti sosial. Acara sebagai bentuk pengabdian, yang berlangsung pada Sabtu 25 Juli 2020 tersebut mengambil tema ‘Hidup Produktif dan Aman Covid-19’. Bakti sosial Akabri 89 diawali dengan olahraga bersepeda dari Anyer hingga …
Read More »Ops Patuh Kalimaya 2020, Biddokkes Polda Banten Cek Kesehatan Personel
|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,SERANG – Bidang Kedokteran dan Kesehatan (Bid Dokkes) Polda Banten yang tergabung dalam Satgas memberikan pelayanan kesehatan lapangan (Keslap) bagi personel Polri yang terlibat Banops dalam Operasi Patuh Kalimaya 2020. Kapolda Banten Irjen Pol. Drs. Fiandar kepada awak media menyampaikan kegiatan pelayan kesehatan lapangan yang di laksanakan …
Read More »