CEGAH TAWURAN, POLSEK BALARAJA GELAR STRONG POINT

whatsapp-image-2016-11-29-at-09-44-54

tribratanews.banten.polri.go.id – Demi memberikan rasa nyaman kepada masyarakat, Satuan Sabhara Polsek Balaraj Polresta Tangerang melakukan strong point di titik-titik yang biasa dijadikan tempat para pelajar untuk tawuran, Selasa (29/11).

Sembari melakukan Strong Point di pertigaan JL. Raya serang KM 22 ini, anggota juga melakukan pengaturan lalu lintas yang mulai ramai pengendara baik roda dua maupun roda empat.

Strong Point yang dilaksanakan ini untuk memperlihatkan kehadiran anggota Polri di lapangan, sehingga dapat mengahalu niat para pelajar untuk melakukan hal-hal yang kurang baik seperti tawuran.

(Idn)

About

Check Also

Bhabinkamtibmas Polsek puloampel Jalin Hubungan Silahturahmi

Bhabinkamtibmas Polsek Puloampel Polres Cilegon melaksanakan Komunikasi Sosial dengan warga binaannya di desanya, sabtu(15/02/2025 ). …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *