Personel Polsek Purwakarta Hadir dalam kegiatan Sosialisasi ketenagalistrikan dari PLN Kota Cilegon.


*Cilegon* – kegiatan Edukasi keselamatan Masyarakat Umum, Rabu (22/12/2021).

Kapolres Cilegon Polda Banten AKBP Sigit Haryono S.I.K,S.H melalui Kapolsek Purwakarta Iptu Atep Mulyana, SH., M.si., menjelaskan Sosialisasi ketenagalistrikan dalam hal ini untuk mewujudkan penyaluran tenaga listrik yang andal dan aman bagi Lingkungan, kegiatan ini sangat lah penting dilaksanakan dalam upaya menjaga kamtibmas yang kondusif.

Sebagai Personel Polri khususnya Bhabinkamtibmas sudah menjadi kewajiban untuk menjaga dan menciptakan kamtibmas yang kondusif, namun kerjasama yang baik dengan instansi lain dalam hal ini PLN sangatlah penting karena sebagai petugas keamanan lingkungan diharapkan dapat berkontribusi dalam menjaga kamtibmas” terangnya.

Turut Hadir dalam kegiatan tersebut Manajer PLN ULP Cilegon Syafaat Pratikpa, Sekmat Purwakarta Wawan Ichwani, Kanit Binmas Purwakarta Aiptu Surahman, Lurah/perwakilan, para Kasi/staf, Bhabinkamtibmas Polsek Purwakarta,Babinsa Koramil Pulomerak, Perwakilan RT/RW, tutup Kapolsek.

About admin _

Check Also

Personil Polsek Panggarangan Polres Lebak melaksanakan giat sambang Ke Kantor Desa Cihara

Guna mendukung program Kapolda Banten “Cooling Sistem” dan memelihara harkamtibmas yang sudah terjaga aman dan …