Takziah, Kapolsek Kopo Polres Serang Ikut Mengantarkan Jenazah Kepemakaman

Serang – Kapolsek Kopo Polres Serang IPTU Satibi, M.H. pada Senin, (11/09/2023) melaksanakan takziah di rumah duka Tokoh Masyarakat Desa Nyompok KH. Hasbullah.

Kedatangan Kapolsek Kopo sebagai wujud rasa empati Polsek Kopo kepada warga yang sedang berduka.

Sementara itu Kapolres Serang AKBP Wiwin Setiawan, S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Kopo IPTU Satibi, M.H mengatakan, “Atas wafatnya KH. Hasbullah kami keluarga besar Polsek Kopi turut berbela sungkawa. Kepada keluarga yang ditinggalkan, dan almarhum ditempatkan di tempat yang layak disisinya,” Semoga Almarhum Husnul Khatimah diterima amal ibadahnya dan diampuni dosanya.

Semoga kita bisa mengambil tauladan pada kebaikan yang telah almarhum lakukan semasa hidupnya. Aamiin. kata IPTU Satibi, M.H.

About Admin Tribratanews

Check Also

Penemuan Mayat di Kontrakan Cikupa, Diduga Bunuh Diri

Warga Desa Talagasari, Kecamatan Cikupa, Kabupaten Tangerang, digemparkan dengan penemuan mayat seorang pria di dalam …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *