Serang – Dalam rangka kunjungan kerja Wakil Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Budi Arie Setiadi ke Desa Sukawana, Kecamatan Ciomas, Kabupaten Serang pada Minggu (20/11) personel Satbrimob Polda Banten lakukan sterilisasi lokasi. Komandan Satuan Brimob Polda Banten Kombes Pol Dede Rojudin mengatakan bahwa untuk memastikan lokasi yang akan dikunjungi …
Read More »Tekankan Anggota Pedomani SOP Ops Bina Kusuma, Ini Pesan Kapolres Pandeglang
PANDEGLANG – Kepala Kepolisian Resor Pandeglang AKBP Belny Warlansyah, SH, SIK, MH dalam apel pagi menyampaikan kepada personil apel yang terlibat Operaso Bina Kusuma Maung tahun 2022, tentang pedoman SOP dalam melakukan Operasi Bina Kusuma bertempat di Halaman Apel Polres Pandeglang. Apel pagi yang dipimpin langsung oleh Kapolres Pandeglang AKBP …
Read More »Kapolres Lebak berikan Penghargaan Best Police Of the Month dan Personil Peduli Penyandang Disabilitas
Lebak – Guna memberikan Apresiasi Kinerja, Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Wiwin Setiawan, SIK, MH memberikan penghargaan Best Police Of The Month bulan Oktober dan Penghargaan terhadap Personil yang mempunyai kontribusi dalam kegiatan sosial dan pemberdayaan warga Penyandang Disabilitas di Lapangan Mapolres Lebak. Senin (21/11/2022). Penghargaan Best Police Of The Month bulan …
Read More »Kapolsek Lebakgedong Polres Lebak Sambangi Tokoh Masyarakat Dengarkan Keluhan Warga
LEBAK – Kapolsek Lebakgedong IPTU Supar SH menampung berbagai aspirasi masyarakat melalui program QUICK WINS PRESISI KAPOLRI yang dilakukan dengan cara Menyambangi Tokoh Masyarakat di kantor Desa Lebak situ, kecamatan Lebakgedong, Minggu (20/11/2022). Ini merupakan program quick wins Presisi Kapolri untuk mendengar langsung permasalahan atau keluhan yang dirasakan masyarakat secara …
Read More »Giat Analisa dan Evaluasi sebagai barometer pelaksanaan tugas anggota Polsek Cikulur Polres Lebak
LEBAK – Memasuki Minggu ke 3 (tiga) di bulan November 2022 ini, Polsek Cikulur Polres Lebak mengadakan giat analisa dan evaluasi kegiatan yang dipimpin oleh Kapolsek Cikulur Iptu Kemas Husni Thamrin pada hari Minggu (20/11/2022) Giat anev tersebut membahas tentang pelaksanaan tugas yang telah berjalan di Minggu ke dua, perencanaan …
Read More »Bhabinkamtibmas Polsek Cilograng Polres Lebak anjangsana dan bangun sinergitas Dengan masyarakat Desa Cijengkol
Lebak – Bhabinkamtibmas Polsek Cilograng Polres Lebak Brigadir Rendi Setiadi Selaku Bhabinkamtibmas Desa Cijengkol melakukan Anjangsana dan bangun Sinergitas dengan masyarakat Desa Cijengkol dan menyampaikan Pesan Pesan Kamtibmas khusus diwilayah Kecamatan Cilograng Kabupaten Lebak Provinsi Banten. Minggu, (20/11/2022). Kegiatan Anjang Sana dan bentuk Sinergitas dengan masyarakat Desa Cijengkol maupun Kepada …
Read More »Satreskrim Polres Lebak Berhasil Ungkap Kasus Pembobolan Ruko Bengkel
Lebak – Satreskrim Polres Lebak berhasil amankan seorang pria berinisial JS (43) pelaku pembobolan Ruko Bengkel di Kampung Kandang Sapi, Desa Cicaringin, Kecamatan Gunung Kencana, Kabupaten Lebak pada pada Kamis (17/11). Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Wiwin Setiawan melalui Kasat Reskrim Polres Lebak Iptu Andi Kurniady Eka Setyabudi membenarkan hal tersebut, …
Read More »Patroli KRYD : TNI-Polri Amankan Puluhan Minuman Keras, Ini Tekad dan Cinta Kami Terhadap Generasi Muda
Serang – Kepolisian sektor Ciruas bersama Koramil 0602-16/Ciruas tadi malam sabtu telah melaksanakan Patroli gabungan TNI-POLRI. Sabtu (19/11/2022). Patroli dilaksanakan dari pukul 22.30 WIB, rute patroli sesuai dengan informasi yang diterima dari masyarakat bahwa di wilayahnya ada yang menjual miras. Kapolsek Ciruas Hasan Khan mengucapkan, TNI-POLRI berhasil memgamankan puluhan berbagai …
Read More »Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Satbrimob Polda Banten Intens Lakukan Patroli
Serang – Guna mengantisipasi adanya gangguan Kamtibmas, personel Satbrimob Polda Banten lakukan patroli kamtibmas gabungan di wilayah hukum Polresta Serang Kota pada Minggu (20/11) dini hari. Dansat Brimob Polda Banten Kombes Pol Dede Rojudin ketika dikonfirmasi membenarkan hal tersebut, “Ya, kami dari Satbrimob Polda Banten terus melaksanakan kegiatan patroli kamtibmas guna …
Read More »Ditpamobvit Polda Banten Lakukan Pengamanan di PT Chandra Asri Petrochemical So Serang
Serang – Guna terjaminnya keamanan pada objek tertentu maupun objek vital nasional yang berada di daerah hukum Polda Banten, personel Ditpamobvit Polda Banten melakukan pengamanan di PT Chandra Asri Petrochemical So Serang yang berada di Desa Mangunreja, Kec. Pulo Ampel, Kab. Serang. Sabtu (19/11). Pengamanan tersebut dipimpin oleh Kabagbinopsnal Ditpamobvit …
Read More »