*Polres Cilegon* – Dalam upaya memelihara Kamtibmas pada suatu wilayah atau kawasan dan lain sebagainya, tidak bisa dilakukan secara sendiri namun harus secara bersama dengan seluruh elemen masyarakat dan para pemangku kepentingan khalayak umum lainnya maka dari itu Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Purwakarta Polres Cilegon Polda Banten diharuskan untuk sambangi sesepuh …
Read More »Personel Ditpamobvit Polda Banten Lakukan Pengamanan dan Patroli di PT PGN
CILEGON – Personel Ditpamobvit Polda Banten lakukan pengamanan pada objek vital yang ada di wilayah hukum Polda Banten yakni di PT Perusahaan Gas Negara Persero Tbk (PT. PGN) pada Selasa (08/03). “Hal itu dilakukan untuk memberikan jaminan keamanan dan kenyamanan pada objek vital nasional yang menjadi mitra Ditpamobvit Polda Banten,” …
Read More »Ditpolairud Polda Banten Gelar Pelatihan PBB
Cilegon – Dalam rangka meningkatkan kemampuan, personel Ditpolairud Polda Banten melakukan latihan Pasukan Baris Berbaris (PBB) di Dermaga Sultan Ageng Tirtayasa Ditpolairud Polda Banten pada Selasa (08/03).Pelatihan tersebut dipimpin langsung oleh Wadir Polairud Polda Banten AKBP Abdul Majid, Ia mengatakan pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan personel Ditpolairud Polda Banten.“Hari …
Read More »Polsek Cinangka kawal Vaksinasi untuk umum dan anak umur 6-11 tahun
Pastikan Protokol Kesehatan tetap berjalan, Polsek Cinangka Polres Cilegon Polda Banten, lakukan pengamanan kegiatan vaksin Dosis 1 dan 2 di UPT Puskesmas Cinangka, Selasa (08/03/2022).Kapolres Cilegon Polda Banten AKBP Sigit Haryono, S.Ik, SH, melalui Kapolsek Cinangka AKP Agustian S.H, M.M di tempat terpisah menjelaskan bahwa telah memerintahkan personil Polsek Cinangka …
Read More »Polsek Curugbitung Polres Lebak melaksanakan Vaksinasi Covid 19 anak 6-11 tahun di Desa Ciburuy
*LEBAK* – Kapolsek dan Personil Polsek Curugbitung Polres Lebak Polda Banten bersama dengan team Puskesmas Curugbitung dan Bhabinkamtibmas, Babinsa serta Satpol PP Curugbitung melaksanakan vaksinasi covid-19 anak 6-11 tahun di SDN 1 desa Ciburuy Kecamatan Curugbitung Kabupaten Lebak, Selasa (08/03/2022) Kapolsek Curugbitung AKP Dedi Suhandi Pimpin pelaksanaan pendampingan vaksinasi covid 19 …
Read More »Sinergi Bhabinkamtibmas Polsek Panongan Polresta Tangerang Dengan Tiga Pilar Desa
*Panongan Kabupaten Tangerang -* Sebagai upaya menjalin sinergi guna pemantapan pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) di wilayah hukum Polsek Panongan Polresta Tangerang.Bhabinkamtibmas Polsek Panongan bersama anggota Babinsa bersama-sama melaksanakan sambang kepada Perangkat Desa sebagai bentuk sinergi Tiga Pilar Desa.Seperti yang terlihat di Balai Desa Peusar, Dilokasi tersebut Aipda Robiana …
Read More »Sambang Pos Kamling, Ini yang Disampaikan Bhabinkamtibmas Desa Ranca Iyuh Kepada Warga
*Panongan Kabupaten Tangerang -* Sebagai upaya untuk mewujudkan kamtibmas yang aman dan kondusif, salah satunya dengan kegiatan sambang dan cek pos kamling pada malam hari dilakukan Bhabinkamtibas Polsek Panongan mengantisipasi adanya gangguan kamtibmas di Desa Ranca Iyuh Kecamatan Panongan.Kegiatan ini dilakukan oleh Bripka Rio Sumboyo Bhabinkamtibmas Desa Ranca Iyuh dengan …
Read More »Tatap Muka Dengan Tokoh Agama, Bhabinkamtibmas Desa Panongan Bripka Imam Siswoyo Jalin Sinergitas
*Panongan Kabupaten Tangerang -* Bhabinkamtibmas Desa Panongan Bripka Imam Siswoyo melaksanakan sambang dan tatap muka dengan KH. Qurtubi di Jalan Raya Pertamina Kampung Panongan RT 01/01 Desa Panongan Kabupaten Tangerang. Selasa (08/03/2022) pukul 13.30 WibKegiatan tersebut sebagai implementasi Program unggulan Kapolda Banten yaitu Rukun Ulama Umaro bahwa setiap anggota Bhabinkamtibmas …
Read More »Bhabinkamtibmas Polsek Panongan Polresta Tangerang Pantau Jalannya Vaksinasi Merdeka 6 – 11 Tahun dan Vaksin Dewasa
*Panongan Kabupaten Tangerang -* Pelaksanaan vaksinasi untuk anak usia 6 tahun sampai dengan 11 tahun dan Vaksin Dewasa dosis 1 dan 2 rutin dilaksanakan serentak seluruh kecamatan di wilayah Kabupaten Tangerang.Brigadir Gofar Bhabinkamtibmas Desa Serdang Kulon cek langsung pelaksanaan vaksinasi Covid-19 yang digelar oleh Puskesmas Kecamatan Panongan dan di SDN …
Read More »
Kapolsek Cimanuk Berikan Arahan Kepada Bhabinkamtibmas dan Tim Vaksinasi di Cimanuk Tentang Pelaksanaan Vaksinasi
Polsek Cimanuk – Kapolsek Cimanuk AKP Apuy, S.Sos., memberikan pengarahan kepada Bhabinkamtibmas dan Tim Vaksinasi Kec. Cimanuk terkait dengan pelaksanaan vaksinasi di wilayah Cimanuk.Pengarahan tersebut disampaikan saat Rapat evaluasi dan penyusunan rencana kegiatan tim vaksinansi Polsek Cimanuk yang berlangsung di Aula Kec. Cimanuk, Selasa (08/03/2022).Dalam arahannya Kapolsek Cimanuk mengatakan bahwa, …
Read More »
Tribrata News Banten Portal Berita Resmi Polda Banten