Kapolsek Rangkasbitung Polres Lebak Berikan Penyuluhan Dan Edukasi Kamtibmas Kepada Warga Masyarakat Di Alun Alun Rangkasbitung

Lebak – Kapolsek Rangkasbitung Polres Lebak AKP Pipih Iwan Hermansyah.SH bersama anggota di akhir pekan melaksanakan kegiatan himbauan dan edukasi Prokes kepada warga masyarakat yang sedang berakhir pekan di alun-alun Rangkasbitung, Kabuoaten Lebak.Sabtu malam 10 September 2022,pukul.21.30 Wib.

kegiatan himbauan dan edukasi Kamtibmas dan Prokes di pimpin langsung oleh Kapolsek Rangkasbitung AKP Pipih Iwan Hermansyah.SH,AIPTU Suritno Ka Unit Reskrim,IPDA Didik Mahardika, BRIPKA Turas Catur dan BRIGADIR Imam Solichin.

Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Wiwin Setiawan.S.I.K.,M.H, melalui Kapolsek Rangkasbitung mengatakan,”Dalam kegitan ini kami dari Polsek Rqngkasbitung mengajak kepada warga masyarakat kecamatan Rangkasbitung,yang hanya sekedar berkumpul dengan teman-temannya untuk senantiasa menjaga keamanan serta ketertiban dan tidak melakukan perbuatan yang melanggar hukum.

“Selain itu kita juga mengajak warga untuk meningkatkan kewaspadaan dan kesiapasiagaan,jangan larut malan berada di lokask alun-alun Rangkasbitung,untuk segera kembali kerumahnya masing-masing,demi menjaga kesehatan,” ujar Kapolsek Rangkasbigjmg.

About Admin Tribratanews

Check Also

Apel Pengamanan: Mendukung Kelancaran Kegiatan Motor CB

Polda Banten. Menjaga kegiatan dan pastikan Aman manapun Polsek Cinangka Polres Cilegon terjunkan Petugas jaga …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *