TRIBRATANEWS POLDA BANTEN – Pandeglang, Berbagai macam cara dilakukan oleh Kanit Binmas Polsek Banjar, Polres Pandeglang, Bripka Cecep Koswara untuk menangkal masuknya paham radikal dan terorisme di wilayah hukum Polsek Banjar. Dengan menyambangi para Warga, Tokoh Agama serta Tokoh Masyarakat dilakukan oleh Bripka Cecep di desa Kadulimus, Kecamatan Banjar untuk …
Read More »Kapolres Serang Keluarkan Maklumat Larangan Menerima Suap / Pungli.
TRIBRATANEWS POLDA BANTEN – SERANG, “Uang bukan segalanya, namun segalanya butuh uang”. Inilah slogan yang sering terdengar dikalangan masyarakat berkaitan dengan melegalkan segala cara untuk memperoleh yang diinginkan. Bagaimana tidak, banyak kasus yang dapat dijumpai jika tidak ada ‘uang pelicin’ maka akan menemui banyak kendala, birokrasi berbelit-belit atau mungkin terjadi pengulur-uluran …
Read More »Berikan Pelayanan Prima Kepada Masyarakat, Polres Serang Rilis Aplikasi PUMA’S Berbasis Android
TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN - Kapolres Serang AKBP Wibowo, S.I.K, M.Hum merilis aplikasi layanan berbasis Android, aplikasi ini disebut Polisi Untuk Masyarakat Serang atau disingkat menjadi PUMA’S, AKBP Wibowo menjelaskan, pihaknya sengaja membuat applikasi tersebut untuk lebih memanjakan pelayanan kepada masyarakat dengan layanan berbasis android. “Dengan menggunakan aplikasi ini, masyarakat akan …
Read More »POLSEK MENES AMANKAN KEGIATAN BNNP
TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN – Kapolsek Menes Kompol SUMARYO menghadiri secara langsung kegiatan Roadshow dan Pencegahan Pemberantasan Penanggulangan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN) yang diadakan oleh Badan Narkotika Nasional Provinsi Banten (BNNP) Dengan Tema ” SATU TEKAD,SAATU TUJUAN,BERSAMA KITA PERANGI SINDIKAT PEREDARRAN NARKOBA” yang bertempat di Alun-Alun Kecamatan Menes, Kamis (07/12). …
Read More »Polres Cilegon Jaring 42 Petugas Parkir Liar Yang Meresahkan Masyarakat
TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN – Dalam rangka antisipasi premanisme Polres Cilegon melaksanakan razia premanisme di wilayah hukum Polres Cilegon, yang di laksanakan bersamaan dalam kegiatan Operasi Pekat Kalimaya dan Operasi Bina Kusuma Kalimaya 2017Â dan jelang Ops Lilin dan tahun baru 2018 (7/11). Kegiatan Operasi Pekat dan Binakusuma ini, yang …
Read More »Langkah Responsif Kapolres Kota Tangerang Tangani Potensi Konflik
TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN – Kapolresta Tangerang AKBP H.M. Sabilul Alif turun langsung ke Kantor Desa Rajeg, Kecamatan Rajeg, Kabupaten Tangerang untuk menindaklanjuti beredarnya surat Peraturan dan Ketentuan Kegiatan Non Muslim, Kamis (7/12/17). Surat dengan Kop Rukun Warga 06, Perumahan Bumi Anugerah Sejahtera, Desa Rajeg, Kecamatan Rajeg, Kabupaten Tangerang sempat …
Read More »JALIN SINERGITAS BHABINKAMTIBMAS POLSEK PANIMBANG RANGKUL TOKMAS
TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN – Dalamrangka menjaga kemanan dan ketertiban masyarakat Bhabinkamtibmas Polsek Panimbang Polres Pandeglang,   Bgrigadir Richsan Purnama mengunjungi rumah ketua Rt Samsul Selaku tokoh masyarakat dalam menjalin silaturahmi dan mengajak untuk bersama-sama menjaga keamanan lingkungannya masing-masing sehingga terwujud keamanan dan ketertiban yang kondusif (07/12) Brigadir Richsan Purnama juga menghimbau …
Read More »BHABINKAMTIBMAS KADOMAS POLSEK PANDEGLANG SUKSESKAN KEGIATAN KHITANAN MASSAL
TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN – Dalam rangka ikut memperingati dan mensukseskan kegiatan Maulid Nabi Muhammad SAW di kelurahan Kadomas, Bhabinkamtibmas kelurahan Kadomas Polsek Pandeglang Brigadir DEDI SUPRIYADI, turut serta hadir dalam acara Khitanan Massal di kelurahan Kadomas, (12/8). Dikatakan oleh Brigadir Dedi Supriyadi, bahwa Polsek Pandeglang dalam hal ini diwakili …
Read More »KASAT RESNARKOBA POLRES CILEGON AJAK WARGA DESA UMBUL TANJUNG CINANGKA JAUHI NARKOBA
TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN – Dalam rangka mencegah peredaran gelap narkoba di wilayah hukum Polres Cilegon Kasat Resnarkoba Polres Cilegon ajak masyarakat Desa Umbul Tanjung, Cinangka jauhi narkoba (06/11). Dalam kegiatan ini Kasat Resnarkoba AKP Deddy Hermawan, S.H, S.IK. beserta anggota Resnarkoba Polres Cilegon dan Polsek Cinangka menyampaikan akan bahaya …
Read More »Lagi, Bhabinkmatibmas Polresta Tangerang Sulap Motor Jadi Perpusling
TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN – Bhabinkmatibmas Polresta Tangerang kembali menunjukkan komitmen meningkatkan minat baca masyarakat. Kali ini, Bhabinkamtibmas Polsek Pasarkemis Brigadir Kahar Mujiono yang menyulap sepeda motornya menjadi perpustakaan keliling (perpusling). Mujiono mengatakan, semangat membuat motor perpustakaan keliling adalah untuk mendekatkan fasilitas baca ke masyarakat. Dengan begitu, kata dia, masyarakat …
Read More »