POLISI BERHASIL TEMUKAN IDENTITAS MAYAT TANPA BUSANA DI PANIMBANG

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, SERANG – Warga Kampung Cikendal, Desa Citeureup, Kecamatan Panimbang, Kabupaten Pandeglang digegerkan penemuan mayat laki-laki tanpa busana di dalam kebun. Mayat pria yang diketahui bernama Saiman warga Kampung Cipeuteuy, Desa Ciseureuheun, Kecamatan Panimbang merupakan warga yang dinyatakan hilang sejak 3 November 2019 lalu. Kabid Humas Polda Banten …

Read More »

H-1 Film Hanya Manusia Tayang, Kabidhumas Polda Banten Ajak Ramaikan Bioskop

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, Serang-H-1 Film produksi Divisi Humas Polri akan Tayang di bioskop kesayangan anda di seluruh Indonesia, film ini menggambarkan tugas aparat penegak hukum seperti Polri diharapkan bisa membuat masyarakat dan Polri lebih bersinergi lagi untuk menekan angka kriminalitas terutama dalam kasus Human Trafficking atau perdagangan manusia. Kabid humas …

Read More »

Sambut Kapolres Baru, Tradisi upacara pedang pora iringi kedatangan

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, CILEGON – Jajaran pimpinan dan anggota Polres cilegon melakukan penyambutan Kapolres yang baru AKBP. Yudhis Wibisana dengan tradisi upacara pedang pora dan melepas Kapolres yang lama AKBP. Rizki Agung Prakoso ke jabatan yang baru sebagai Kasubbagopsnal Dittipidsiber Bareskrim Polri. di Mapolres Cilegon, Rabu (7/11/19) pagi. Upacara yang …

Read More »

Penyerahan Panji-Panji Kepolisian Negara Republik Indonesia Tribrata

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,Depok – Tongkat komando kepemimpinan Kepala Kepolisian RI Jenderal (Purn) Prof. H.M. Tito Karnavian, Ph.D diserahkan secara resmi kepada Jenderal Pol. Drs. Idham Azis, M.Si hari ini, Rabu (06/11/2019). Upacara serah terima jabatan Bhayangkara 1 itu dilakukan di Mako Brimob Polri, Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat. Kegiatan …

Read More »

Operasi Zebra Kalimaya 2019 Berakhir, Polda Banten tindak 20.701 Pelanggar

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,Serang -  Selesai dilakukannya Operasi Zebra Kalimaya 2019 selama 14 hari, yang dimulai dari tanggal 23 Oktober-05 November 2019, Total pelanggaran yang tercatat sepanjang operasi zebra mencapai 20.701 pelanggaran, baik pelanggaran pengendara roda dua (R2), dan roda empat (R4). Angka ini mengalami kenaikan empat puluh dua persen dibanding 2018 …

Read More »

Karopenmas Div Humas Polri Berikan Kuliah Umum pada Police Goes to Campus Universitas Bhayangkara

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,Jakarta, Karopenmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol Dedi Prasetyo didampingi Kabag Penum Kombes Pol Asep Adi Saputra menjadi pembicara acara Goes To Campus di Gedung Tanoto,auditorium Universitas Bhayangkara Jakarta ,Selasa ( 05/11) Karopenmas Brigjen Dedi menyampaikan perkembangan demokrasi terjadinya pergeseran geopolitik global pasca-perang dingin menciptakan gelombang arus …

Read More »

Respon Cepat! Satbrimobda Banten Amankan Proyektil Aktif di Kelurahan Mekarsari Pulomerak

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,Cilegon- Unit Penjinak Bom Gegana Satbrimobda Banten mengamankan proyektil aktif yang ditemukan warga di Lingkungan Langon II RT 02 RW 05 Kelurahan Mekasari, Kecamatan Pulomerak, Kota Cilegon, Selasa (5/11/2019). Ditempat terpisah, Komandan Satuan Brimob Polda Banten Kombes Pol Reeza Herasbudi, mengatakan, merespon informasi terhadap benda yang ditemukan …

Read More »