PAWAS POLSEK MAUK GELAR PEMERIKSAAN RUTIN TAHANAN

whatsapp-image-2016-11-05-at-09-54-51

tribratanews.banten.polri.go.id – Pemeriksaan rutin terhadap tahanan merupakan kegiatan rutin yang dilakukan oleh pawas di Polsek Mauk, tujuannya adalah untuk memberikan kenyamanan dan menjaga kesehatan serta situasi dan kondisi di tahanan tersebut.

Dan tampak dalam gambar Kanit patroli Polsek Mauk Polresta Tangerang Ipda Pujiono sedang melakukan pemeriksaan terhadap tahanan yang berada di ruang tahanan Polsek Mauk, Sabtu(5/11).

“Tujuan dari pemeriksaan ini adalah agar kita mengetahui kondisi ruang tahanan apakah ada barang-barang yang dapat mencurigakan atau berupaya melarikan diri serta mengetahui keadaan kondisi tahanan tersebut atau kesehatan tahanan itu,” kata Kanit patroli Polsek Mauk

About

Check Also

Kanit Sabhara Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Patroli Ke Alfamart

LEBAK-Kanit Sabhara Polsek Rangkasbitung Polres Lebak AIPTU Terry.M,giat patroli dialogis ke toko Alfamart di Jalan …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *