Personil Polsek Carenang Lakukan Pengecekan Harga Beras di Kios Penjual Beras

SERANG- Personil polsek Carenang cek harga beras di Kios Penjual Beras Desa Mandaya Kec Carenang, Kabupaten Serang, Kamis (29/2/2024)

 

SERANG- Personil polsek Carenang cek harga beras di Kios Penjual Beras Desa Mandaya Kec Carenang, Kabupaten Serang, Kamis (29/2/2024).

Hal tersebut dilakukan guna mengecek ketersediaan stok beras dan harga beras.

Adapun pantau harga Beras Premium Yang Semula Harga Mencapai Rp 16.000/Kg Untuk Saat Ini Harga Turun Rp 1000 Menjadi Rp. 15.000 kg.

Untuk Beras Medium Yang Semula Harga Mencapai  Rp. 15.500 untuk Saat Ini Turun Ro 1500 Menjadi Ro 14.000, Beras SPHP (Nihil).

Sedangkan untuk Harga Eceran beras medium dan Premium Dikisaran Harga Rp 13.000/Liter untuk kulitas Medium Dan Rp 13.500/Liter Untuk Kulitas Premium dan Stok di Toko kurang lebih 10 Ton S/d 15 Ton

Di tempat Terpisah Kapolsek Carenang Iptu Saeful Sani,.S.E, menjelaskan, ketersediaan stok beras masih aman Dan Mengalami Penurunan Harga Di Kisaran Rp 1000 Sd Rp 1500.

“Stok beras ketersediaan aman, dengan demikian masyarakat tidak perlu khawatir dengan ketersediaan stok beras,”pungkas.

About Admin Tribratanews

Check Also

Bhabinkamtibmas Polsek Balaraja Giat Takziah & Sambang Kepada Warga Binaan

TANGERANG | Polsek Balaraja Polresta Tangerang Gelar wujud kepedulian dan empati terhadap warga binaan yang …