Polsek Ciomas Melaksanakan Ops. premanisme Yang Meresahkan Masyarakat


*Polres Serkot* Dalam Mengantisipasi Keluhan Warga Tentang Premanisne Polsek Ciomas Polres Serkot di pimpin Kanit Reskrim Bripka Atoilah bersama anggotanya melaksanakan Ops. Premanisne di wilkum Polsek Ciomas Polres Serkot, Jumat, 21/01/ 2022.

Kanit Reskrim Bripka Atoilah mengatakan “Ops.Premanisme dengan sasaran Geng Motor dan warga atau Pemuda yang berkerumun .

Polsek Ciomas Polres Serkot melakukan edukasi terhadap para Pemuda yang di temukan berkerumun serta berikan himbauan protokol kesehatan kepada pengendara kendaraan.

Kapolres Serkot AKBP Maruli Ahiles Hutapea, S.I.K.,M.H melalui Kapolsek Ciomas IPTU Widodo Endri Maryoko,S.H mengatakan ” Polsek Ciomas Polres Serkot rutin melakukan Ops. premanisme dengan sasaran Geng Motor atau tawuran.

IPTU Widodo Endri Maryoko,S.H menambahkan “Kami melaksanakan Ops. Premanisme untuk memberikan keamanan dan kenyamanan kepada Masyarakat kecamatan Ciomas”

About admin _

Check Also

Gatur Pagi oleh Anggota Polsek Puloampel Aipda tedy k

Personil Polsek Puloampel polres Cilegon melaksanakan kegiatan Strong Point pagi di berbagai titik strategis di …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *