Bentuk Kepedulian Bhabinkamtibmas Polsek Waringinkurung Guna Untuk Memutuskan Penularan Omicron Berikan Himbauan Prokes


*POLRES SERKOT* | Bhabinkamtibmas Polsek Waringinkurung Polres Serkot Polda Banten, Brigadir Ragil Nuryanto, S.H melaksanakan kegiatan memberi himbauan Penggunaan Masker Langsung Ke Warga Kampung Sibale Desa Sasahan, Kabupaten Serang, jumat (18/03/2022).

Himbauan Kebiasaan Hidup Baru Di Sampaikan Langsung Personil Polsek Waringinkurung Melalui Bhabinkatibmas Agar Mewajibkan Warga Saat Beraktifitas Menggunakan Masker.

Kapolres Serkot AKBP Maruli Ahiles Hutapea, S.I.K., M.H melalui Kapolsek Waringinkurung AKP Engking Yudhiana. menuturkan, kegiatan himbauan tersebut di laksanakan demi memutus penyebaran covid 19 di sekitar wilayah Kecamatan Waringinkurung Kabupaten Serang.

Dengan di adakan nya himbauan ke warga tersebut maka akan meminimalisir untuk penyebaran covid 19 ” tambah nya.

Kemudian Bhabinkamtibmas polsek waringinkurung memberikan himbauan kepada masyarakat Dengan Cara Membagi Kan Masker Gratis sebanyak 200 dan antusias masyarakat sangat di sambut dengan baik oleh masyarakat khususnya kaum ibu – ibu.

“Saya Ingatkan Ke warga Masyarakat Desa Sasahan Tetap Patuhi Protokol Kesehatan Dan Saya Sampikan Agar Ikut Vaksinasi.Tutup Brigadir Ragil Nuryanto, S.H.

About admin _

Check Also

Personil Polsek Panggarangan Polres Lebak melaksanakan giat sambang Ke Kantor Desa Cihara

Guna mendukung program Kapolda Banten “Cooling Sistem” dan memelihara harkamtibmas yang sudah terjaga aman dan …