Ditpolairud Polda Banten Gelar Apel Dalam Rangka Operasi Ketupat Maung 2022 di Mercusuar Anyer


Anyer – Pagi ini Ditpolairud polda banten laksanakan apel pagi dalam rangka PAM OPS ketupat maung 2022 di mercusuar anyer pada Selasa (03/05)

Kegiatan apel pagi ini berlangsung secara gabungan guna pengamanan dalam rangka momentum libur lebaran idul fitri dapat berjalan dengan aman dan kondusif yang merupakan rangkaian ops ketupat maung 2022.

Ditpolairud polda banten yang mengikuti apel sebanyak 39 personel, “Sebanyak 39 personel kami siagakan untuk memberikan pengamanan dan pelayanan kepada masyarakat menjelang libur lebaran Idul fitri 2022, tentunya di momentum ini akan adanya mobilitas masyarakat ke tempat wisata Anyer maupun Carita,” ucapnya.

Dalam PAM ops ketupat ini personel diharapkan kembali untuk menjaga stamina tubuh agar bisa tetap menjalankan tugas dan kewajiban nya, serta selalu terapkan protokol kesehatan untuk menjaga diri sendiri terhindar penyebaran dari virus covid-19.(Bidhumas).

About admin _

Check Also

Guna Memakmurkan Masjid Personil Polsek Gunungkencana Polres Lebak Giat Subuh Keliling Di Masjid Uswatun Hasanah

LEBAK BANTEN – Guna Ciptakan situasi Kamtibmas dan Memakmurkan mesjid personil Polsek Gunungkencana Polres Lebak, …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *