Sat Lantas Polres Serkot Melaksanakan Giat Strong Point Pagi

Personel Satlantas Polres Serkot Polda Banten melaksanakan giat strong poin pagi dan membantu aktivitas masyarakat serta Strong Point. Rabu (01/12/2021)

Adapun lokasi yang di tetapkan yaitu, Kemuning, Kebon Jahe, Kediaman, Pisang Mas, Ramayana, TL Ciracas, Sertim, Graha, Cukutuk dan Sumur Pecung dan sasarannya penggunaan motor R2 dan R4 serta aktivitas masyarakat.

Kegiatan ini dilaksanakan mencegah terjadinya kemacetan dan kecelakaan lalu lintas serta memberikan kenyamanan kepada pengguna jalan yang melintas.

Kasat Lantas Polres Serkot mengatakan “petugas juga berpesan kepada masyarakat baik pengendara bermotor maupun pejalan kaki untuk selalu mematuhi tata tertib dan rambu dalam berlalu lintas dengan maksud agar tidak sampai terjadi kemacetan terlebih lagi hingga menyebabkan laka lantas serta memberikan himbauan protokol kesehatan”. Ujarnya

Kegiatan ini berjalan dengan baik dan lancar serta tercapainya Kamseltibcarlantas di wilayah hukum Polres Serkot.

About admin _

Check Also

Peduli Warga Kurang Mampu, Kapolsek Kragilan Berikan Bantuan Sembako

Sebagai wujud perhatian dan kepedulian terhadap masyarakat yang membutuhkan serta memberikan kesejukan dan pesan damai …