Cilegon ~ Salah satu upaya personel Bhabinkamtibmas Polsek Mancak Polres Cilegon Polda Banten dalam memonitoring perkembangan sitausi kamtibmas, salah satunya yaitu bersama Kepala Desa binaan terjun langsung dalam menjalin silaturahmi dan komunikasi di engah warag masyarakat. Rabu (04/01/2023).
Kapolres Cilegon Polda Banten AKBP Eko Tjahyo Untoro, yang diwakili oleh Kapolsek Mancak Polres Cilegon Polda Banten IPTU Asep Gundara YSE, di tempat terpisah menjelaskan bahwa sebagai salah satu upaya memonitoring kamtibmas di Dsa binaannya, selalu menekankan kepada jajaran personel Bhabinkamtibmas untuk tetap konsisten dalam menjalin silaturahmi dan komunikasi yang harmonis dengan para Kepala Desa binaannya masing – masing dalam memonitoring perkembangan sitausi kamtibmas.
Menindaklanjuti atensi tersebut, AIPDA Warudin, sebagai personel Bhabinkamtibmas Desa Waringin, sebagai bentuk tanggung jawab dalam pelaksanaan tugas bersama Sdr Ahmad Fatoni (Kades Waringin), secara rutin menyambangi menjalin silaturahmi dan membangun komunikasi yang harmonis bersama warga masyarakat di Desa binaannya tersebut , sebagai sarana dalam menggali dan menyerap setiap perkembangan informasi yang terjadi di tengah warga masyarakat.
Seperti saat bersilaturahmi dan dialogis bersama wga masyarakat di lingkungan kampung Pariuk Rt 008/002, Desa Waringin, Selasa (03/01), menghimbau dan mengajak bersama dalam memberikan motivasi dan semangat kepada warga masyarakat di lingkungan tersebut untuk saling menjaga dan memelihara harkamtibmas yang kondusif, “Ujar Warudin.
Kapolsek Mancak Polres Cilegon Polda Banten berharap dengan kehadiran para personel Bhabinkamtibmas di Desa binaannya tersebut, semakin bisa dirasakan bahwa POLRI hadir sebagai Pelindung, Pengayom dan Pelayan masyarakat, terutama di Desa binannya masing – masing tersebut, “Tegasnya.