Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Giat Patroli Ke Jalan RA.Karti Rangkasbitung

Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak BRIPKA Turas Catur dan BRIGADIR Imam Solichin, melakasanakan giat patroli ke Jalan RA.Kartini antisipasi gangguan Kamtibmas.Kamis malam 13 Juni 2024,pukul.23.30 Wib.

Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono.S.I.K, melalui Kapolsek Rangkasbitung AKP Pipih Iwan Hermansyah.SH, mengatakan.

“Ya,malam ini anggota Polsek Rangkasbitung, melaksanakan kegiatan Patroli di sepanjang jalan RA.Kartini Rangkasbitung.

“Antisipasi adanya gangguan kamtibmas di Wilayah Hukum Polsek Rangkasbitung, sekaligus kita memberikan penyuluhan dan edukasi Kamtibmas kepada warga masyarakat yang sedang ronda siskamling,” ujarnya.

About Admin Tribratanews

Check Also

Patroli Street Crime Antisipasi Kejahatan Jalanan Anggota Piket Polsek Cipocok Jaya Polresta Serkot Berikan Pesan Kamtibmas

Sebagai upaya untuk menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman di tengah masyarakat, personil Polsek Cipocok …