BAHARKAM

Ditlantas Polda Banten Bantu Evakuasi Korban Kecelakaan Lalu Lintas

Serang – Ditlantas Polda Banten evakuasi korban Kecelakaan Lalu Lintas (Laka Lantas) di jalur Wisata Anyer tepatnya depan Pospam Terpadu Mercusuar kecamatan Anyer Kabupaten Serang, pada Minggu (26/12).Dirlantas Polda Banten Kombes Pol Rudy Purnomo menyampaikan bahwa telah terjadi laka lantas di jalur wisata Anyer tepatnya di depan pos pengamanan mercusuar …

Read More »

Rs Bhayangkara Biddokkes Polda Banten gencarkan melaksanakan Vaksinasi keliling

Serang – Rumah Sakit Bhayangkara Polda Banten terus berinovasi untuk melaksanakan vaksinasi kepada masyarakat yang belum divaksin, hal tersebut dilakukan untuk mempercepat pencapaian target vaksinasi dan pemulihan ekonomi pasca pandemi Covid-19. Pada kesempatan ini Rumah Sakit Bhayangkara Polda Banten membuka gerai vaksinasi presisi keliling di Lingkungan Kampung Sindang Mandi Kecamatan …

Read More »

Polsek Mandalawangi Terus Tekan Prokes dengan Bagikan Masker

PANDEGLANG, BANTEN,- Dalam rangka menekan penyebaran covid-19 dan mendisiplinkan Prokes masyarakat, Personil Polsek Mandalawangi Polres Pandeglang Polda Banten, Bripka Kiki Baehaki bersama Brigadir Budi Ribut Subangga melakukan pembagian masker secara gratis di tempat wisata, pada Sabtu ( 25/12/2021).“Seperti biasa, kita intens melaksanakan pembagian masker dibeberapa tempat keramaian khusus di wilayah …

Read More »

Bagi Masker Gratis, itu yang dilaksanakan Polsek Cipanas Polres Lebak

Lebak. | Pandemi Covid-19 yang belum berakhir Personil Polsek Cipanas, terus berikan Himbauan kepada masyarakat tentang pentingnya Prokes dan juga membagikan Masker kepada masyarakat di pasar gajrug Desa Bintangresmi di Kecamatan Cipanas, Pada hari Minggu (26/12/2021)Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Anggota Polsek Cipanas, kegiatan Rutin kita laksanakan yang mana saat ini …

Read More »

Wujudkan Herd Immunity, Team Vaksinasi Mobile Polres Lebak Keliling Pasar Rangkasbitung

Lebak. Guna mensukseskan Program Vaksinasi Nasional, Polres Lebak Polda Banten membentuk Team Vaksinasi Mobile terus keliling kunjungi para Pedagang dan pengunjung Pasar Rangkasbitung Kabupaten Lebak. Minggu (26/12/2021)Ada dua Team Vaksinasi Mobile yang masing-masing team terdiri dari petugas Input data, Petugas Vaksinator, Petugas Screeaning, dan dibantu personil keliling jemput bola melaksanakan …

Read More »