News

Bidpropam Polda Banten Berikan Tindakan Disiplin Kepada Personel Yang Tidak Melaksanakan Apel Pagi

Serang – Bidpropam Polda Banten, berikan tindakan disiplin kepada salah satu Personel dari Subbid Provos Bidpropam Polda Banten untuk melaksanakan “Pus Up” karena tidak melaksanakan Apel pagi yang di laksanakan di Polda Banten pada Rabu (16/02). Sebagaimana Pernyataan Kabid Propam Polda Banten Kombes Pol Yudho Hermanto mengatakan, “Kami akan menindak …

Read More »

Tingkatkan Disiplin, Satbrimob Polda Banten Cek Sikap Tampang dan Administrasi Personel

Serang – Kasiprovos Satbrimob Polda Banten memberikan arahan kepada anggota untuk meningkatkan kedisiplinan serta kerapihan dan kelengkapan administrasi pribadi bertempat di Kantor Satbrimob Polda Banten pada Rabu (16/02).Pemeriksaan penegakan ketertiban dan disiplin (Gaktibplin) meliputi pemeriksaan kerapihan, sikap tampang dan kelengkapan admistrasi personel seperti SIM, STNK dan KTASelanjutnya, Dansat Brimob Polda …

Read More »

Kapolda Banten Tinjau Vaksinasi Massal Booster Serentak di Cikande Kabupaten Serang

Serang – Kapolda Banten Irjen Pol Prof. Dr. Rudy Heriyanto meninjau vaksinasi massal booster serentak di Hotel Swiss Belinn Cikande Kabupaten Serang pada Rabu (16/02).Kegiatan vaksinasi massal booster serentak ini digelar Polda Banten dalam rangka percepatan vaksinasi menuju Herd Immunity Nasional.Turut hadir dalam kegiatan ini Pejabat Utama Polda Banten, Dandim …

Read More »

Ciptakan Situasi Kondusif, Ditpamobvit Polda Banten Lakukan Pengamanan di PLTU Banten 2 Labuan

Pandeglang – Dalam rangka menciptakan situasi aman dan nyaman pada objek vital nasional, personel Ditpamobvit Polda Banten lakukan pengamanan di PLTU Banten 2 Labuan yang berada di Jl. Laba terusan Panimbang Desa Sukamaju Kecamatan Labuan Kabupaten Pandeglang pada Rabu (16/02).Pengamanan ini dipimpin oleh Kompol Nono Karsono selaku Perwira Pengawas (Pawas) …

Read More »

Sinergitas Dengan Ulama Umaro, Kapolsek Kramatwatu Polres Serkot Silaturahmi Dengan Tokoh Agama Desa Pejaten

Polres Serkot | Kapolsek Kramatwatu Polres Serkot Polda Banten Kompol Hendro Hartono AMTE melaksankan kegiatan Rukun Ulama Umaro silaturahmi dengan Tokoh Agama Desa Pejaten Kec. Kramatwatu Kab. Serang. Rabu, (16/2/2022).Kapolres Serkot AKBP Maruli Ahiles Hutapea, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Kramatwatu Kompol Hendro Hartono AMTE mengatakan bahwa Rukun Ulama Umaro merupakan …

Read More »

Sampaikan Pesan Kamtibmas Kepada Karyawan Alfamart, Polsek Kramatwatu Polres Serkot Patroli Dialogis

Polres Serkot | Bentuk upaya mengantisipasi terjadinya kejahatan kriminalitas di minimarket terus dilakukan anggota Polsek Kramatwatu Polres Serkot Polda Banten. Seperti halnya yang dilakukan Personil Polsek Kramatwatu yang menyambangi toko waralaba Alfamart di Jl. Raya Serang Cilegon Desa Kramatwatu Kec. Kramatwatu Kab. Serang. Rabu, (16/2/2022)Upaya yang dilakukan anggota Polsek Kramatwatu …

Read More »

Operasi Yustisi Kesehatan, Polsek Kramatwatu Polres Serkot Tekan Penyebaran Covid-19

Polres Serkot | Berbagai upaya telah dilakukan Polsek Kramatwatu Polres Serkot Polda Banten guna menekan penyebaran mata rantai Covid-19 khususnya diwilayah Kecamatan Kramatwatu Kabupaten Serang.Seperti halnya yang dilakukan Personil Polsek Kramatwatu Polres Serkot, secara intens melaksanakan kegiatan Operasi Yustisi Pendisiplinan Protokol Kesehatan dengan cara bagi-bagi masker untuk warga masyarakat, Rabu, …

Read More »

Pawas Propam Polda Banten Bersama Pamenwas Mengecek Rutan Polda Banten

Serang – Perwira Pengawas (Pawas) Propam dan Anggota Subbid Provos Bidpropam Polda Banten Bersama  Perwira Menengah Pengawas (Pamenwas) melaksanakan Pengecekan Rutan (Rumah Tahanan) Polda Banten pada Selasa (10/02). Pengecekan dilakukan oleh Pawas Bidpropam Polda Banten AKP Ma’mur dan Pamenwas Polda Banten AKBP Ganda Jaya Saputra beserta seluruh personel piket siaga …

Read More »

Bhabinkamtibmas Polsek Panongan Polresta Tangerang Selalu Kawal Kegiatan Vaksinasi Anak Di Wilayahnya

*Panongan Kabupaten Tangerang -* Bhabinkamtibmas Desa Ranca Iyuh Bripka Rio Sumboyo melaksanakan monitoring dan pengamanan pemberian suntik vaksin Covid-19 kepada siswa siswi Sekolah SDN Ranca Iyuh Jalan Raya Korelet Desa Ranca Iyuh Kecamatan Panongan. Rabu (16/02/2022) pukul 08.00 WibBripka Rio melaksanakan pemantauan dan pengamanan kegiatan vaksinasi Merdeka Anak dengan Vaksin …

Read More »

Polda Banten Ikuti Vicon Mekanisme Program BTPKLWN Pimpinan Asops Polri

Serang – Polda Banten ikuti zoom meeting terkait Mekanisme Program BTPKLWN (Bantuan Tunai Pedagang Kaki Lima, Warung dan Nelayan) yang dilaksanakan di Ruang Vicon Polda Banten pada Rabu (16/02). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Karobinops Sops Polri BJP Roma Hutajalu dan diikuti oleh Karoops Polda Banten KBP Amiludin Roemtaat didampingi …

Read More »