News

Ditsamapta Polda Banten Lakukan Himbauan Melalui Patroli Bertujuan Untuk Menciptakan Situasi Kamtibmas Yang Kondusif

Serang – Dalam rangka guna menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif. Personel Ditsamapta Polda Banten melaksanakan Patroli sepeda motor di Wilayah Hukum Polda Banten Serang pada Minggu (23/01). Dirsamapta Polda Banten KBP Murwoto menyampaikan bahwa kegiatan Patroli Sepeda motor Selain sebagai kegiatan Patroli rutin, sambang ini juga mempunyai tujuaan untuk menyampaikan …

Read More »

Personel Ditpamobvit Polda Banten Tingkatkan Pengamanan Pada Obvitnas

Cilegon – PT Chandra Asri Petrochemical (CAP) merupakan salah satu perusahaan petrokimia yang masuk dalam katagori objek vital nasional. Guna menjamin keamanan pada objek vital nasional yang berada di Provinsi Banten, personel Ditpamobvit Polda Banten melakukan pengamanan pada PT CAP yang berada di Jln. Raya Anyer Km 123 Ciwandan Kota …

Read More »

Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif, Polwan Polda Banten Patroli Dialogis

Serang – Dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif serta menekan angka penyebaran Covid-19 di hari libur, Personel Polwan Ditsamapta Polda Banten melaksanakan Patroli Nong Jawara di Serang Kota pada Minggu (23/01). Kegiatan tersebut dipimpin oleh Kasubdit Gasum Ditsamapata Polda Banten Kompol Adrian Tuuk dan personel Polwan. Dirsamapta Polda Banten …

Read More »

Cegah Kekerasan dan Anarkisme, Personel Ditsamapta Polda Banten Rutin Patroli

Kota Serang – Dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif serta menekan angka penyebaran Covid-19, Personel Ditsamapta Polda Banten melaksanakan patroli menggunakan mobil di daerah Pontang Pada Minggu (23/01). Dirsamapta Polda Banten Kombes Pol Murwoto menyampaikan bahwa kegiatan patroli Rutin ini bertujuan untuk menjaga situasi kamtibmas sekaligus memberikan himbauan Protokol …

Read More »

Tingkatkan Keamanan Objek Vital, Ditpamobvit Polda Banten Lakukan Pengamanan di PT Krakatau Sarana Properti

Cilegon – Ditpamobvit Polda Banten melakukan  pengamanan di PT Krakatau Sarana Properti, guna meningkatkan dan memberikan jaminan keamanan objek vital di wilayah hukum Polda Banten. Pengamanan ini dipimpin langsung oleh Iptu Suwarto dan diikuti oleh personel Ditpamobvit Polda Banten dan sekuriti pada Minggu (23/01). Saat dikonfirmasi, Dirpamobvit Polda Banten Kombes …

Read More »

Situasi Aman dan Kondusif, Ditpamobvit Polda Banten Amankan PT PLN UPP PJBB1 Lontar Extension Tangerang

Tangerang- Guna memberikan jaminan keamanan kepada mitra Ditpamobvit Polda Banten, personel Ditpamobvit Polda Banten lakukan pengamanan di PT PLN UPP PJBB1 Lontar Extension, pada Minggu (23/01). Pengamanan tersebut dipimpin oleh Kompol Suyana (Pawas) dan didampingi oleh Bripka Aditya B, Bripda Gunawarman dan Peltu Komang, Serda Ayani, beserta 4 personel Security …

Read More »

Bidpropam Polda Banten Patroli Malam di Kawasan Polda Banten

Serang – Guna mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan, personel Subbid Provos Bidpropam Polda Banten beserta personel Yanma (Pelayanan Markas) Polda Banten melaksanakan patroli malam bersama di kawasan Komplek Polda Banten pada Minggu (23/01).Adapun tujuan patroli diantaranya rumah dinas Pejabat Utama Polda Banten, gedung Polda Banten, area Gedung Bhayangkari dan …

Read More »

Satbrimob Polda Banten Gelar Apel Siaga

Lebak – Personel Kompi 2 Batalyon B Pelopor Satbrimobda Banten melaksanakan giat apel pagi siaga guna meningkatkan kesiapsiagan satuan dalam kegiatan kedepannya bertempat di Lapangan Apel Kompi 2 Panggarangan Satbrimob Polda Banten pada Minggu(23/01).Apel pagi kali ini dipimpin oleh Aipda Bangbang Irawan selaku Perwira Kompi 2 Batalyon B Pelopor Satbrimob …

Read More »