Dirbinmas Menghadiri Doa Bersama Di Pondok Pesantren Al-Khaf Kramatwatu

img_2847

Tribratanews.banten.polri.go.id – Pondok Pesantren Al-Khaf mengadakan doa bersama dalam rangka milad Pondok Pesantren Al-Khaf di Griya Asri Desa Lebakwana Kecamatan Kramatwatu Serang Banten, Jum’at 23 Desember 2016.

Pondok Pesantren Al-Khaf juga turut mengundang Kapolda Banten yang mana pada kesempatan ini diwakili oleh Dirbinmas Polda Banten Kombes Pol Rudi Haryanto S.I.K, Bupati Serang, Kapolres Serang Kota, Kapolsek Kramatwatu, dan juga Dandim Serang.

Acara ini mengusung tema “Menegakkan Agama Dan Menjaga Bangsa Dengan Uswah Khasanah Rosulullah SAW”. Acara dilanjutkan dengan sambutan maupun tausiah agama dari pimpinan Pondok Pesantren, Bupati Serang, dan juga Dirbinmas Polda Banten.

About

Check Also

Anggota Polsek Kresek Aipda Dimas Herdian kunjungi Tokoh Masyarakat di Desa Rancagede guna menjalin Tali Silaturahmi dengan para Sesepuh

Dalam rangka mengimplementasikan Commander Wish Kapolda Banten yaitu Sowan Sesepuh, Anggota Polsek Kresek Aipda Dimas …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *