KANIT BINMAS POLSEK MENES MENJADI NARASUMBER SEMINAR NAPZA DI SMK BABUNNAJAH

TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, Rabu, (25/1) Kanit Binmas Polsek Menes Aipda AAN ANDRIASYAH menjadi Narasumber di kegiatan seminar Tentang Narkotika yang dikuti oleh Siswa/Siswi SMK Babunnajah Kec.Menes, Kab.Pandeglang

Didalam seminar tersebut Kanit Binmas Polsek Menes, menjelaskan tentang penyalahgunaan Narkotika (Narkoba dan Zat adiktif) kemudian menjelaskan jenis-jenis Narkotika dan akibat yang ditimbulkan dari penyalahgunaan penggunaan Narkotika Tersebut.Dan tidak lupa Kanit Binmas Polsek Menes memberitahu Undang-Undang yang mengatur tentang Narkotika yaitu, Undang-Undang No.35 Tahun 2009.

Dari seminar tersebut banyak antusias Siswa/Siswi SMK Babunnajah untuk bertanya yang salahsatunya menanyakan tentang ” Bagaimana dampak dari penyalahgunaan Narkotika untu kehidupan sehari-hari ? “

Adapun seminar tersebut dilaksanakan agar Siswa/Siswi Sekolah tersebut tidak terjerumus dalam penyalahgunaan Narkotika.

About zay ganteng

Check Also

Dabhara polsek Purwakarta Polres Cilegon Mengurai kepadatan dengan Pengaturan di Persimpangan

*-POLRES CILEGON- Polda Banten. Mengantispasi kepadatan Arus Lalin Pelayanan kepada Masyarakat dengan Mengurai kemacetan arus …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *