Kapolsek Taktakan Polresta Serkot polda banten Kunjungi Perusahaan BIG Land sampaikan himbauan kamtibmas

POLRESTA SERKOT_ Anggota Kepolisian Polsek Taktakan polresta serkot polda banten melakukan sosialisasi dan beri pesan – pesan kamtibmas kepada satpam dan pegawai perusahaan PT. Big Land. Kamis (15/6/2023)

Hal ini sesuai dengan arahan Kapolsek Taktakan IPTU M Ikhsan R J Irianto STK SIK MH yang selalu menekankan kepada anggotanya khususnya bhabinkamtibmas untuk intens melakukan sosialisasi juga pembinaan atau penyuluhan terhadap warga masyarakat binaannya.

Ada beberapa pesan-pesan yang disampaikan oleh anggota Polsek Taktakan dalam kunjungannya, yaitu terkait kamtibmas, diantaranya agar satpam perusahaan berperan aktif bahu membahu bersama polisi untuk menciptakan lingkungan yang bebas dari situasi keamanan yang tidak kondusif.

Kapolresta Serkot Kombespol Sofwan Hermanto Sik MH Mik melalui Kapolsek Taktakan IPTU M Ikhsan R J Irianto STK SIK MH mengharapkan ‘’dengan seiringnya melakukan sambang atau pembinaan dan penyuluhan terhadap warga masyarakat akan tercipta lingkungan yang aman dan kondusif’’papar Kapolsek Taktakan.

About admin _

Check Also

Personil Polsek Panggarangan Polres Lebak Melaksanakan Pam Pendampingan Penertiban Alat Peraga Kampanye

Guna ciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif Polsek Panggarangan Polres Lebak Bripka Atep Eka Mulyadi, mendampingi …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *