Polres Lebak Fasilitasi 1000 Sopir Akses Rp 600 Ribu Per Bulan

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,Lebak – Korps Lalulintas (Korlantas) Polri akan berikan dana bantuan sebesar Rp 600 ribu per bulan kepada para sopir yang terkena dampak langsung dari virus coroa atau Covid-19. Bantuan sosial berupa uang tersebut dapat diambil lewat rekening Bank BRI (Persero) selama tiga (3) bulan. “Pihak kepolisian akan …

Read More »

Tali Asih, Kapolda Banten dan Danrem 064/MY Bagikan Paket Sembako di Pondok Pesantren An-Nur Walantaka

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,Serang, – Peduli terhadap dampak pandemi Covid-19, Kapolda Banten Irjen Pol Drs. Agung Sabar Santoso, S.H., M.H bersama Komandan Korem 064/MY Kolonel Inf Windiyatno menggelar bakti sosial di Pondok Pesantren An-Nur Walantaka, Kota Serang, Selasa (14/04/2020). Kapolda Banten Irjen Pol Drs. Agung Sabar Santoso, S.H., M.H mengatakan …

Read More »

Kapolda Banten Cek Kesiapan Dapur Umum Sat Brimob Polda Banten Untuk Bantu Warga Dampak Covid-19

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,Serang, Banten – Di masa pandemi covid-19 yang saat ini di hadapi berdampak kepada siklus ekonomi masyarakat yang berpenghasilan harian, menyikapi hal tersebut Kepolisian Daerah (Polda) Banten melalui Sat Brimob Polda Banten mendirikan dapur umum di Alun-alun Barat Kota Serang pada Selasa (14/4/2020) Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) …

Read More »

Aksi Sosial Ditengah Pandemi Covid-19 Polres Serang Kota Dan Bhayangkari Cabang Serang Kota Sediakan Makan Siang Gratis

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,Kota Serang, polresserangkota.com | Sebagai bentuk kepedulian kepada sesama, Polres Serang Kota Polda Banten dan Bhayangkari Cabang Serang Kota menyediakan makan siang Gratis bagi masyarakat yang membutuhkan. Selasa (14/4/2020). Aksi sosial ini sebagai bentuk ungkapan rasa empati Polres Serang Kota dan Bhayangkari Cabang Serang Kota atas dampak …

Read More »

Kapolsek Pabuaran dan Anggota, Aktifkan Edukasi dan Himbauan Perihal Covid-19

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,Serang Kota, Pabuaran – Kapolsek Pabuaran Polres Serang Kota Polda Banten dan anggota, aktifkan patroli dialogis serta edukasi dan himbauan tentang pencegahan penyebaran Covid-19 (Corona Virus Disease-19) di wilayah hukum Polsek Pabuaran. Dalam rangka memutus mata rantai penyebaran Covid-19, Kapolsek dan anggota secara simultan dan sinergi menyampaikan …

Read More »

Polsek Cilegon Tetapkan 4 Kelurahan Jadi Kampung Siaga Covid-19

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,Cilegon- Polsek Cilegon Polres Cilegon Polda banten telah menetapkan kelurahan Ciwedus, kel. Ketileng, kecamatan cilegon dan kelurahan sukmajaya dan kelurahan Gedong Dalem kecamatan jombang, Kota cilegon sebagai Kampung Siaga Covid-19. Menurut Kapolsek Cilegon Kompol H. Jajang Mulyaman, SH, tujuan pembentukan Kampung Siaga Covid-19 ini untuk memberikan edukasi …

Read More »

Ditengah pandemi Covid-19 Kapolsek Pabuaran Berbagi Untuk Sesama

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,Serang – Ditengah Pandemi Virus Covid-19 Kapolsek Pabuaran Polres Serang Kota Polda Banten, bersama anggota melaksanakan bakti sosial berupa berbagi nikmat dan rezeki kepada sesama hamba Allah SWT. Momen tersebut merupakan makna syukur dan berbagai kebutuhan pokok berupa beras, telor dan mie instan kepada warga yang terdampak …

Read More »

Dirlantas Polda Banten Berikan Penghargaan Kepada 12 Personil Berprestasi

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,Serang, Banten – Dirlantas Polda Banten Kombes Pol Wibowo, S.I.K., M.Hum, memberikan penghargaan kepada personel dari Ditlantas Polda Banten dan Satlantas Polres Jajaran yang berprestasi, di Halaman Apel Mapolda Banten. Senin (13/4/2020) Selain personel yang diberikan penghargaan terkait pelaksanaan tugas pengemban fungsi Lalu lintas, ada beberapa Personel baik …

Read More »

Polda Banten Gelar Donor Darah Peduli Covid-19

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,Banten – Wabah virus corona (Covid-19) yang sedang terjadi saat ini, berimbas pada ketersediaan atau stok darah di sejumlah daerah, termasuk di Banten. Menyikapi kondisi tersebut, sebanyak 300 personil Kepolisian Daerah (Polda) Banten melakukan aksi donor darah untuk memenuhi kekosongan stok PMI yang dilakukan di Aula Mapolda …

Read More »

Forkopimda Banten Gelar Ratas Pembahasan Penetapan PSBB

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,Serang – Menindaklanjuti Keputusan Menteri Kesehatan RI nomor HK.01.07/MENKES/249/2020 Tanggal 12 April 2020 tentang penetapan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di wilayah Kabupaten Tangerang, Kota Tangerang dan Kota Tangerang Selatan, Pemprov Banten gelar rapat terbatas terkait kesiapan dan perencanaan PSBB di wilayah tersebut, Senin (13/04/2020) pukul 08.30 …

Read More »