Banjir Landa Lebak, Polri/TNI dan SAR, Bantu Evakuasi Warga

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, Lebak – Banjir menghantam wilayah Lebak yang mengakibatkanh tenggelamnya beberapa desa di Kecamatan Curug Bitung, Rabu (01/01/2020). Puluhan personil polisi sektor Curug Bitung Polres Lebak Polda Banten turun kelokasi kejadian untuk membantu masyarakat yang sedang mengalami musibah. “Personil Polsek langsung terjun untu membantu masyarakat di Kampung Gobang, …

Read More »

Bantu Korban Bencana, Ur Dokkes Polres Lebak dirikan Posko dan Patroli Mobile Kesehatan

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, Lebak, Bencana Banjir Bandang dan longsor yang terjadi di Kabupaten lebak (kec. Cipanas, kec. Sajira, dan Kecamatan Lebak Gedong) telah menghanyutkan beberapa Jembatan yang merupakan komponen infrastruktur yang vital dan rumah-rumah warga semakin menambah duka korban yang terdampak bencana. Ikut merasakan musibah bencana yang dialami warga yang …

Read More »

Tak Kenal Lelah, Usai Pergantian Tahun Anggota Satlantas Serang Kota Tetap Laksanakan Kegiatan Pengamanan Arus Lalu Lintas

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, Banten – Malam pergantian tahun di Alun-alun Kota Serang cukup ramai, banyak masyarakat yang datang untuk melihat kembang api, Semantara arus lalu lintas di sekitaran Alun-alun cukup padat, namun Jajaran Satlantas Polres Serang Kota Polda Banten tetap melaksanakan kegiatan pengamanan pergantian Tahun Baru 2019. Seperti yang …

Read More »

Kapolda Banten : Situasi Malam Tahun Baru 2020 di Banten Kondusif

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, Serang – Kapolda Banten Irjen Pol Drs. Tomsi Tohir, M.Si menyampaikan, memasuki malam pergantian Tahun Baru 2020 situasi diwilayah hukum polda banten dalam keadaan kondusif. “Alhamdulillah sampai dengan saat ini untuk wilayah hukum Polda Banten di Serang, Cilegon, pandeglang, di Tangerang maupun di Anyer terpantau aman, kondusif …

Read More »

Sinergitas Polri dan TNI di Banten, Amankan Ibadah Misa Malam Tahun Baru.

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, Serang - Dirsamapta Polda Banten di dampingi Kepala Bidang Teknologi Informasi Polda Banten Melaksanakan Monitoring di Gereja Kristen Indonesia, yang ada di wilayah Kota Serang, Selasa malam, 31 Desember 2019 Pukul : 20.30 Wib. Ada beberapa lokasi atau titik pemantauan yang menjadi prioritas pengamanan di malam perayaan Kristen …

Read More »

Kapolres Serang Kota Pimpin Patroli Skala Besar Ops Lilin Kalimaya 2019

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, SERANG – Kapolres Serang kota Polda Banten AKBP Edhi Cahyono, S.IK., memimpim langsung patroli skala besar dalam rangka operasi lilin Kalimaya 2019, Selasa (31/12/2019). Salah satunya melakukan pengecekan di gereja GKR Kota Serang. Kapolres Serang Kota AKBP Edhi Cahyono mengatakan, patroli skala besar yang dilaksanakanya, meliputi Personel …

Read More »

Tokoh Masyarakat Banten Apresiasi Kinerja Polda Banten

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,Serang – Tokoh Masyarakat Provinsi Banten H Embay Mulya Syarif mengucapkan Rasa Syukur kepada Allah SWT dan mengapresiasi kinerja Polda Banten di sepanjang tahun 2019. Sejak Pelaksanaan pengamanan Pilpres,Pileg,Pilkades pengamanan Lebaran, Natal dan Tahun Baru berjalan dengan aman lancar dan Kondusif “Alhamdulillah saya mengapresiasi kinerja Polda Banten …

Read More »

SERUAN KESELAMATAN KASAT LANTAS POLRES SERANG KOTA

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN,SERANG – BANTEN Kasat lantas Polres Serang Kota AKP. Tesyar Rofadli Prayitno, S.Ik memberikan himbauan keselamatan dalam berlalu lintas kepada pengguna jalan. Perwira lulusan Akademi kepolisian tahun 2007 ini berpengalaman di fungsi lalu lintas, dalam menghadapi malam pergantian tahun baru ini situasi arus lalu lintas perkotaan pasti …

Read More »