Personil polsek Bojong lakukan pengawalan pawai arak-arakan dalam rangka menyambut PHBI Maulid Nabi Muhammad SAW 1445 H

Polsek bojong , Polres pandeglang, Dalam rangka memberikan pelayanan kepada masyarakat personil polsek bojong Bripka Rangga dan Bripka Aan Dp melaksanakan pengawalan pawai arak-arakan menyambut peringatan Maulid Nabi Muhammad Saw, 1445 H . Rabu (27/09/2023).

Kegiatan pengawalan Pawai arak arakan tersebut dilaksanakan hari Rabu tgl 27 September 2023 mulai pukul 09.00 wib s/d Selesai yang diselenggaran oleh panitia lingkungan Masjid Al-Jamiul Mu’minin Kp parakan desa banyumas kec bojong dengan peserta pawai menggunakan kendaraan R2 (20 unit)dan R4 (15) dengan rute jalan raya parakan , jembatan dua carangdatang, jasugih, kemudian balik lagi Finis di halaman masjid Al- Jamiul Mu’minin.

Dengan adanya pengawalan pawai arakan arakan tersebut yang dilakukan polsek bojong situasi keamanan dan ketertiban arus lalulintas di jalan raya yang dilewati berjalan aman tertib dan lancar serta kondusip.

About Admin Tribratanews

Check Also

Dabhara polsek Purwakarta Polres Cilegon Mengurai kepadatan dengan Pengaturan di Persimpangan

*-POLRES CILEGON- Polda Banten. Mengantispasi kepadatan Arus Lalin Pelayanan kepada Masyarakat dengan Mengurai kemacetan arus …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *