Polsek Kresek Perketat Prokes Pada Acara Pembagian BTPKLW Diaula Kecamatan Kresek


KRESEK – Pembagian Bantuan Tunai Pedagang Kaki Lima dan Warung (BTPKLW) dari Polresta Tangerang di Aula Kecamatan Kresek mulai ramai berdatangan bagi warga yang menerima surat undangan tersebut.Rabu (20/04/2022)

Kuota surat undangan penerima BTPKLW untuk wilayah Polsek Kresek sekitar 750 untuk masyarakat kecamatan kresek dan kecamatan gunung kaler

Anggota Polsek Kresek melakukan himbauan kepada seluruh masyarakat yang hadir agar mematuhi protokol kesehatan, demi mencegah penyebaran virus covid 19


Akp Osman Sigalingging,SH (Kapolsek Kresek) yang dihubungi menjelaskan “Pelaksanaan pembagian BTPKLW saya perintahkan anggota untuk benar-benar lakukan protokol kesehatan yang ketat” jelasnya

“Semoga pelaksanaan berjalan dengan lancar dan saya minta bagi seluruh masyarakat yang menerima bantuan agar tetap jaga jarak dan memakai masker dan juga semoga bantuan yang diterima dapat bermanfaat” ujar Osman

About admin _

Check Also

Personil Polsek Panggarangan Polres Lebak melaksanakan giat sambang Ke Kantor Desa Cihara

Guna mendukung program Kapolda Banten “Cooling Sistem” dan memelihara harkamtibmas yang sudah terjaga aman dan …