Sipropam Polresta Serkot ingatkan personel untuk meningkatkan Kedisiplinan

POLRESTA SERKOT_ Sipropam polresta serkot Polda Banten memberikan teguran kepada Personil yang tidak laksanakan giat pengaturan pagi hari, pada Senin (05/06/2023).

Kapolresta serkot Kombespol Sofwan Hermanto,S.I.K,M.H,M.I.K Melalui Kasi propam Akp Jajang Mengatakan teguran tersebut sebagai upaya Sipropam Polresta Serkot Polda Banten untuk meningkatkan kedisiplinan personel pada giat pengaturan pagi hari di wilayah hukum Polresta Serkot.

Kasipropam Polresta Serkot juga menambahkan jika giat pengaturan pagi merupakan kegiatan rutin yang dimulai pukul 06.30 Wib s.d 07.30 Wib.

“Personel yang tidak melaksanakan giat pengaturan pagi maka personel tersebut akan diberikan tindakan baik berupa hukuman Disiplin maupun Kode Etik Polri,” tutup Kasi Propam.

About admin _

Check Also

Personil Polsek Panggarangan Polres Lebak melaksanakan giat sambang Ke Kantor Desa Cihara

Guna mendukung program Kapolda Banten “Cooling Sistem” dan memelihara harkamtibmas yang sudah terjaga aman dan …