News

Rutinitas Anggota Polsek Pontang Polres Serang Gelar Sispam Mako Guna Antisipasi Gangguan Keamanan

Serang– Selalu rutin setiap malam hari Personil Polsek Pontang Polres Serang Polda Banten melaksanakan Sispam Mako atau Sistem Pengamanan Markas Komando.Senin, (21/08/2023). Kapolres Serang Kabupaten AKBP Wiwin Setiawan, S.I.K, M.H melalui Kapolsek Pontang IPTU Junaedi, S.E mengatakan, kegiatan Sispam Mako tersebut bertujuan untuk meningkatkan pengamanan terhadap Mako serta mengantisipasi terjadinya …

Read More »

Kapolda Banten Terima Penghargaan Dari Kakanwil Kemenkumham Banten

Serang – Kabidkum Polda Banten Kombes Pol Yuliani mewakili Kapolda Banten Irjen Pol Prof Dr. Rudy Heriyanto menghadiri kegiatan upacara dan syukuran Hari Kemenkumham (HDKD) ke-78 Tahun 2023 bertempat di Lembaga Pembinaan Khusus Anak, Kota Tangerang Banten pada Senin (21/08). Hadir dalam kegiatan tersebut hadir beberapa perwakilan Pimti Kanwil, Pj …

Read More »

Karoops Polda Banten Sambut Tim Puslitbang Terkait Penguatan Pemberantasan Kejahatan Jalanan dan Aksi Premanisme

Serang – Gebra Satuan Kerja Biro Operasi (Biroops) Polda Banten menyambut kedatangan Tim Peneliti dari Pusat Penelitian dan Pengembangan (Puslitbang) Polri bertempat di Ruang Kerja Biroops  Polda Banten pada Senin (21/08). Karoops Polda Banten Kombes Pol Dedy Suhartono menerangkan terkait kedatangan Tim Puslitbang. “Penelitian dari Puslitbang Polri terkait Penguatan Pemberantasan …

Read More »

Kapolda Banten Jenguk Ketua MUI Banten K.H. TB Hamdi Ma’ani

Serang – Ditengah kesibukannya Kapolda Banten Irjen Pol. Prof. Dr Rudy Heriyanto membesuk Ketua MUI Banten pada Senin (21/08) sekitar pukul 13.00 WIB. Kapolda mendapatkan informasi tentang kondisi kesehatan Ketua MUI Banten, K.H. TB Hamdi Ma’ani, beliau mendapatkan perawatan intensif di salah satu rumah sakit. Dalam kesempatannya Kapolda Banten membenarkan …

Read More »

Puslitbang Polri Teliti Kejahatan Jalanan di Wilayah Hukum Polresta Tangerang Polda Banten

Tangerang  – Tim Puslitbang Polri dalam rangka penelitian tentang penguatan pemberantasan kejahatan jalanan dan aksi premanisme melaksanakan penelitian di wilayah Hukum Polda Banten, Polresta Tangerang Polda Banten Senin (21/08). Dalam penelitianya di Polresta Tangerang Selaku Ketua tim Puslitbang Polri dipimpin oleh Kombes Pol. Saefuddin Mohamad, SIK dengan anggotanya AKBP Widi …

Read More »

Polisi Lestarikan Negeri : Polsek Serang Polresta Serkot Laksanakan Penanaman Pohon

Serang – Kapolsek Serang Polresta Serkot Polda Banten Kompol Tedy Heru Murtianto pimpin pelaksanaan penanaman pohon di Lingkungan malang nengah Kelurahan Kagungan Kecamatan Serang Kota Serang, Senin (21/08) Penanaman pohon ini diselenggarakan secara serentak di seluruh Indonesia, dengan menindak lanjuti perintah pimpinan Polri dalam rangka HUT Republik Indonesia Ke-78. Kegiatan …

Read More »

Sambang Sat Kamling Bhabinkamtibmas Polsek Curug Polresta Serkot Perkuat Kemitraan

Serang  – Personil Polsek Curug Polresta Serkot Polda Banten melalui   Bhabinkamtibmas Kel Cilaku Kec Curug Kota Serang Aipda Irwan  Sambang Sat Kamling  dilink pamariyan perkuat Kemitraan  dan menyampaikan himbauan Kamtibmas, Senin(21 /08/23) Sambang dan kontrol Sat Kamling merupakan kegiatan rutin yang dilakuakan oleh Bhabinkamtibmas  polsek curug dalam rangka memelihara harkamtibas  …

Read More »