Kapolsek Bojong lakukan Sambang untuk Dialog dengan menjumpai warga

Pandeglang, Polsek Bojong, dalam rangka guna upaya jalin kedekatan diri dan keakraban dan 3K dengan warga masyarakat kapolsek bojong lakukan sambang dialogis . Selasa (12/12/2023)

Pada hari Selasa, 12 Desember 2023 pukul 11.00 wib, kapolsek bojong Akp Kuswana menyambangi daerah kp Tajuragem desa citumenggung kec bojong dengan menjumpai warga masyarakat yang sedang berkumpul di sebuah gardu dengan tujuan mendekatkan diri untuk lebih akrab lagi serta berdialog menampung aspirasi kemudian berikan himbauan jaga kamtibmas dan kerukunan antar keluarga di pemilu 2024 ini dimana tahapan kampanye sekarang sedang berjalan di tahapan masa kampanye kemudian mengajak di waktu pencoblosan nanti tgl 14 pebruari 2024 jangan sampai ada memilih golput demi mensukseskan pemilu 2024 berjalan aman sejuk dan damai.

Berharap dengan adanya giat sambang ini mendapat respon yang baik untuk mewujudkan kamtibmas wilkum polsek bojong tetap terjaga suasana aman dan kondusif, Tuturnya Kapolsek.

About admin

Check Also

Personil Polsek Panggarangan Polres Lebak melaksanakan giat sambang Ke Kantor Desa Cihara

Guna mendukung program Kapolda Banten “Cooling Sistem” dan memelihara harkamtibmas yang sudah terjaga aman dan …