Satbrimob Polda Banten Jaga Keamanan Lingkungan Asrama Personel

Serang- Personel piket jaga Satuan Brimob Polda Banten melaksanakan patroli di lingkungan Satuan Brimob Polda Banten pada Kamis (24/03). Pelaksanaan patroli oleh piket siaga dipimpin oleh Danru Batalyon C Pelopor yaitu Brigadir Nurkholis dan dua personel lainnya.Komandan Satuan (Dansat) Brimob Polda Banten Kombes Pol Dwi Yanto Nugroho menyampaikan bahwa kegiatan …

Read More »

Biddokkes Polda Banten dan Dokpol Rs Bhayangkara Polda Banten Indentifikasi Jenazah Bayi

Serang – Subiddokpol Biddokkes serta tim Dokpol Rumah Sakit Bhayangkara Polda Banten melaksanakan Indentifikasi jenazah Bayi X di Ruangan Forensik Rumah Sakit Bhayangkara Polda Banten pada Kamis (24/03). dr. Donal saat ditemui dilokasi mengatakan. “Tim Ur DVI,Ur Doksik dan Dokpol Rumah Sakit Bhayangkara melaksanakan Otopsi terhadap penemuan mayat bayi laki-laki …

Read More »

Personel Ditpolairud Polda Banten Bagikan Ratusan Masker Kepada Nelayan di Pulau Kali

Serang – Personel Ditpolairud Polda Banten terus melakukan kegiatan bagi-bagi masker di wilayah pesisir. Hal ini dilakukan guna mencegah penyebaran Covid-19.Kegiatan pembagian masker kali ini dilakukan di Pangkalan Nelayan Pulau Kali. Adapun personel yang melaksanakannya ialah Bripka Hikmat Chairul Umam dan Brigpol Bahrudin pada Kamis, (24/03).Saat dikonfirmasi, Dirpolairud Polda Banten …

Read More »

Polda Banten Terima Kunjungan Kerja Kompolnas Dalam Rangka Optimalisasi Peran Satker Binmas

Serang-Polda Banten menerima kunjungan dari Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) dalam rangka optimalisasi peran Satuan Kerja (Satker) Binmas dalam implementasi tugas preemtif yang dilaksanakan di Rupatama Polda Banten pada Kamis (24/03).Turut hadir dalam kegiatan ini Kapolda Banten Irjen Pol Prof. Dr. Rudy Heriyanto, Komisioner Kompolnas dari unsur Pakar Kepolisian Irjen Pol …

Read More »

Ciptakan Herd Immunity, Wakapolda Banten Tinjau Vaksinasi Serentak di Ponpes Riyadhusholihiin Pandeglang

Pandeglang – Dalam rangka mendukung percepatan vaksinasi menuju Herd Immunity Nasional, Wakapolda Banten Brigjen Pol Drs. Ery Nursatari meninjau langsung pelaksanaan vaksinasi serentak yang diselenggarakan di Pondok Pesantren Riyadhusholihiin Batubantar Kecamatan Cimanuk, Kabupaten Pandeglang pada Kamis (24/03). Kegiatan dipimpin langsung oleh Wakapolda Banten Brigjen Pol Drs. Ery Nursatari didampingi Pengurus …

Read More »

Tingkatkan Keimanan Personel, Ditpolairud Polda Banten Rutin Melakukan Kegiatan Binrohtal

Cilegon – Dalam rangka pembinaan rohani dan mental (Binrohtal), Ditpolairud Polda Banten melakukan kegiatan pembacaan surat Yassin bersama di Mushola Darul Muttaqin.Kegiatan ini dipimpin oleh Ustad H. Unang Kosasih yang diikuti oleh Wadirpolairud Polda Banten AKBP Abdul Majid, Kasubditpatroliairud, Kasipatwalairud, Kasubbagrenmin dan seluruh personel Ditpolairud Polda Banten yang beragama Islam …

Read More »