Panen Raya Gerem Labu Botol !!! Bhabinkamtibmas Polsek Pulomerak kunjungi warganya

Cilegon ~ Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif, petugas Bhabinkamtibmas polsek Pulomerak Polres Cilegon Polda Banten Kelurahan Gerem Kecamatan Grogol pada hari Minggu (23/07), personil Polsek Pulomerak melaksanakan giat sambang warganya.

Kapolres Cilegon Polda Banten AKBP Eko Tjahyo Untoro melalui KOMPOL Entang Cahyadi menerangkan bahwa kebijakan Kapolda Banten tentang commander wish dan Problem solving warga agar dilaksanakan dan dilaporkan secara berkesinambungan.

Menurut Asep selaku Bhabinkamtibmas kelurahan Gerem pada kesempatan ini menyambangi Panen labu madu botol KWT Cahaya Mandiri Kegiatan penyediaan pangan berbasis sumber daya lokal oleh Dinas pertahanan pangan dan pertanian Kota Cilegon di KWT Cahaya mandiri lingkungan Cikuasa Kelurahan Gerem Kecamatan Gerogol Kota Cilegon, tuturnya

Pada acara panen Raya ini di hadiri oleh bapak Rahmadi Ramidin (Lurah Gerem), Hamdi (DKPP), Ibu DEVI ( DKPP), Ibu Anya (Humas Pt. Pertamina ), Ibu Lisnawati (Ketua KWT Cahaya mandiri), Bripka Asep Irmawan (Bhabin Kel.Gerem) dan Sertu Sarif (Babinsa Kel.Gerem ).

Juga tidak lupa petugas Bhabinkamtibmas menyampaikan kepada warganya yang memiliki hewan ternak guna pengecekan penyakit hewan ternak yakni PMK, sekaligus menyampaikan pesan Kamtibmas dan tidak ditemukan adanya hewan ternak yang terdampak, juga mengajak agar tetap menciptakan kondisi yang aman bersama Babinsa sekaligus laksanakan Commander wish Kapolda Banten dalam rangka silahturahmi dan menyampaikan pesan Kamtibmas juga menghimbauan kepada warga agar mengkunci ganda kendaraannya dan menyampaikan pesan kamtibmas, Ujar Asep.

About admin

Check Also

Personil Polsek Panggarangan Polres Lebak melaksanakan giat sambang Ke Kantor Desa Cihara

Guna mendukung program Kapolda Banten “Cooling Sistem” dan memelihara harkamtibmas yang sudah terjaga aman dan …