Aksi Heroik Sat Brimobda Banten, Tolong Ibu Hamil Dari Daerah Terisolir

 |TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, Lebak – Aksi heroik personil Sat Brimobda Banten yang dipimpin oleh Bripka Gunawan dan dibantu oleh TNI berhasil mengevakuasi seorang perempuan muda yang tengah hamil dan masih berada di daerah yang terisolir, Kamis (02/01/2020). Seperti yang kita ketahui, banjir yang melanda beberapa kecamatan di Kabupaten Lebak …

Read More »

Kapolda Banten Tinjau Langsung Tempat pengungsian Banjir Bandang di Lebak

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, Lebak, Banten – Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Banten Irjen Pol Drs Tomsi Tohir, Msi meninjau langsung posko tempat tinggal sementara oleh warga Lebak yang terkena masibah Benjir Bandang, korban diungsikan di gedung PGRI kabupaten Lebak di kecamatan Sajira. Jumat. 03/01/2020. “Alhamdulillah pada hari ini kita diberikan kesempatan …

Read More »

Sinergitas Polri dan TNI Evakuasi Warga Yang Terisolir dan Membuka Akses Jalan

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, Lebak – Tak kenal lelah, sinergitas TNI-Polri masih terus melakukan kegiatan SAR dengan membantu membersihkan jalan dan membuka akses jalan, Jumat (03/01/2020). Kapolda Banten Irjend Pol Drs. Tomsi Tohir, Melalui Kabid Humas Polda Banten Kombes Pol Edy Sumardi Priadinata, S.I.K, M.H, menyampaikan bahwa bersama TNI, Personel Polda …

Read More »

Th 2020 Jum’at Barokah Polda Banten Semakin Dekat di Hati Masyarakat

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, SERANG, BANTEN – Sang Inisiator program Polisi Peduli dan Berbagi, Jum’at Barokah Polda Banten, Kombes Pol Edy Sumardi P SIK MH inginkan di tahun 2020 Jum’at Barokah semakin dekat di hati masyarakat. Edy yang kini menjabat sebagai Kabid Humas Polda Banten berkeinginan kuat pada tahun 2020 ini …

Read More »

Ditsamapta polda Banten Lakukan Patroli Pemukiman Warga Yang di Tinggal Mengungsi

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, LEBAK – BANTEN.Kepolisian Daerah (Polda) Banten terus berupaya memberikan pelayanan keamanan terbaik kepada masyarakat, khususnya korban Bencana Banjir Bandang yang melanda kabupaten lebak melalui Direktorat Samapta Polda Banten, pada hari Kamis (02/01/2020). Kapolda Banten Irjend Pol Drs. Tomsi Tohir melalui Dirsamapta Polda Banten Kombes Pol Jondrial menyatakan …

Read More »

Banjir Bandang Lebak Banten, 427 KK Mengungsi Di Gor Lebak Gedong

|TRIBRATA NEWS POLDA BANTEN, Lebak- Banjir Bandang menerjang wilayah Kabupaten Lebak Prov. Banten pada Rabu (1/1/ 2020), sekitar 427 Kepala Keluarga (KK) tinggal di beberapa lokasi pengungsian. Bencana Banjir bandang menerjang beberapa Desa dari masing-masing Kecamatan yang berada di wilayah Kabupaten Lebak Prov. Banten yang mengakibatkan ratusan rumah penduduk rusak berat …

Read More »