News

Brimob Banten Siap Siaga Jaga Keamanan di Tempat Wisata Pantai Carita

Pandeglang – Untuk memastikan pengunjung aman saat berlibur, personel Batalyon B Pelopor Satuan Brimob Polda Banten melaksanakan pengamanan area Pantai Carita di Wilayah Hukum Polres Pandeglang, pada Minggu (10/09). Komandan Satuan Brimob Polda Jabar Kombes Pol. Dede Rojudin mengatakan, kami menggelar personel Satbrimob Polda Banten di sekitaran area Pantai Carita …

Read More »

Polsek Ciruas dan Damkar Kabupaten Serang Respons Cepat Kebakaran Lahan

Serang  – Personel Polsek Ciruas amankan Tempat Kejadian Perkara (TKP) kebakaran lahan di Kampung Majasen Desa Kadikaran, Kecamatan Ciruas, Kabupaten Serang pada Sabtu (09/09) sekitar pukul 11.15 Wib. Kebakaran lahan tersebut, menurut keterangan warga setempat Asep Wahyudi (25) dan Andri (20), disebabkan ada orang membakar sampah disekitar lahan rumput. “Kebakaran …

Read More »

Minggu Kasih, Polda Banten Kunjungi Gereja Kristen Indonesia di Serang Kota

Serang – Polda Banten melaksanakan kegiatan Minggu Kasih di Gereja Kristen Indonesia (GKI) di Serang Kota pada Minggu (10/09) Kegiatan tersebut dipimpin oleh Wadir Intelkam Polda Banten AKBP Eko Susanto dan disambut oleh Pendeta Gereja Kristen Indonesia serta seluruh Jemaat GKI. Minggu kasih merupakan salah satu program prioritas Kapolri Jendral …

Read More »

Antisipasi Kejahatan, Personil Polsek Carenang Polres Serang Melaksanakan Patroli Gabungan

Serang – Personil Polsek Carenang Polres Serang, melaksanakan Patroli  KRYD Ganungan Bersama Muspika Kec Carenang Dan Binuang antisipasi kejahatan kovensional, C3 sesuai Commander wish Kapolres Serang “Nasi Rabeg (Penanggulangan Situasi Rawan Dan Antisipasi Begal)” diwilkum Polsek Carenang, Minggu (10/09/23) Menurut Ka Polres Serang AKBP Wiwin Setiawan, S. IK, MH, melalui …

Read More »

Perketat Penjagaan, Anggota Piket Polsek Carenang Polres Serang Dengan Sispam Mako Dimalam Hari

Serang – Memperketat Penjagaan Mako Polsek Carenang Polres Serang dengan Sistem Pengamanan Markas Komando dimalam hari (Sispam Mako) antisipasi orang tak dikenal membuat keonaran didalam Mako Polsek Carenang. Sehingga anggota dengan ketat melaksanakan jaga dengan kewaspadaan yang tingggi dalam menjaga makopolsek. Sabtu (09/09/2023). AKBP Wiwin Setiawan, S.I.K M.H melalui Kapolsek …

Read More »

Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Kapolsek Cikande Polres Serang Pimpin Patroli KRYD

Serang – Kapolsek Cikande Polres Serang Kompol Andhi Kurniawan, pimpin anggota melaksanakan patroli kegiatan rutin yang ditingkatkan (KRYD) pada sabtu malam, di wilayah hukum Polsek Cikande, kecamatan Cikande dan Kecamatan Kibin. Kegiatan didahului dengan apel arahan Kapolsek Cikande kepada anggota di depan Kawasan Industri Modern Cikande, Minggu (10/09) Kapolsek Cikande …

Read More »

Urai Kemacetan Lalu Lintas di Lakukan oleh Anggota Polsek Pontang Polres Serang

Serang – Anggota Piket Polsek Pontang Beserta Bhabinkamtibmas Polsek Pontang Polres Serang Polda banten melaksanakan pengaturan arus lalu lintas di jalan raya depan Pasar Begog Pontang Kecamatan Pontang Kabupaten Serang provinsi Banten, Minggu (10/09). Kegiatan Pengaturan lalu lintas ini merupakan wujud dari program Commander wish Kapolres Serang Bapak AKBP Wiwin …

Read More »

Anggota Polsek Carenang Polres Serang Melaksanakan Gatur Pagi

Serang – Kegiatan pengaturan pagi hari merupakan pelayanan prima Polsek Carenang Polres Serang dan juga program Bapak Kapolres Serang AKBP Wiwin Setiawan S.I.K MH. yaitu SILAT GOLOK (Polisi Langsung Tanggap Go Lokasi) kepada pengguna Jalan, Minggu (10/09/2023) Pengaturan lalu-lintas ini akan terus di laksanakan oleh Polsek Carenang berikut anggota Polsek …

Read More »

Cek Kesiap Siagaan dan Serah Terima Tugas, Polsek Carenang Polres Serang Apel Pagi

Serang – Personel Polsek Carenang Polres Serang melaksanakan kegiatan rutin yaitu apel pagi di dihalaman depan Polsek Carenang,Minggu (10/09/2023). Personil Polsek Carenang melaksanakan apel tersebut bertujuan untuk mengecek dan memastikan kehadiran seluruh anggota agar dalam pelaksanaan tugas sehari-hari sebagai personel polri yang selalu memberikan pelayanan kepada masyarakat dapat terlaksana dengan …

Read More »

Ciptakan Situasi Aman, Kanit Intel Polsek Pontang Polres Serang Rutin Laksanakan Penggalangan Kepada kepala Desa

Serang – Kanit Intel Polsek Pontang Polres Serang Aiptu Robinson Simanjuntak memberikan masukan untuk sosialisasi kerukunan umat beragama dan saling menghargai sesama manusia dalam kepercayaan, budaya dan adat istiadat.Kegiatan Penggalangan yang bertempat di rumah pak kades Purwadadi Kec. Lebakwangi Kab. Serang. Minggu (10/09/2023.) Kegiatan Sambang, Binluh dan Penggalangan yang dilakukan …

Read More »