Dengarkan Keluh Kesah Masyarakat, Anggota Sat Binmas Polresta Serkot Melaksanakan Jum’at Curhat

Serang – Kasat Binmas beserta anggota Sat Binmas Polresta Serkot Kompol Mad supur di dampingi anggota Binmas melakukan dialog /ngobrol dengan Masyarakat dalam program “Jum’at Curhat” bertempat di wilayah penancangan kec. Serang kota serang Jumat (01/09/2023) Pagi.

Program Jumat Curhat merupakan Program Kapolri yang bertujuan memberikan pelayanan Optimal dengan mendengar langsung keluhan warga, atas hal tersebut masyarakat menyampaikan apresiasi terselenggaranya Program Jumat Curhat dan berharap dapat memberikan manfaat dan solusi.

Kapolresta Serkot Kombes Pol Sofwan Hermanto, S.I.K., M.H., M.I.K melalui Kasat Binmas Kompol Mad Supur, mengatakan “Dengan dilaksanakannya kegiatan Jumat Curhat yang di laksanakan oleh Sat Binmas Polresta Serkot di harapkan dapat menjalin komunikasi dengan masyarakat yang intens dan hasilnya dapat menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif.

About admin

Check Also

Peduli Warga Kurang Mampu, Kapolsek Kragilan Berikan Bantuan Sembako

Sebagai wujud perhatian dan kepedulian terhadap masyarakat yang membutuhkan serta memberikan kesejukan dan pesan damai …